SEC S11W6 - Share your opinion and ideas for the growth of the Steem of Animals community"

in hive-140292 •  last year 

Sahabat steemit semuanya salam sukses selalu buat anda semuanya dimanapun anda berada....


20230902_173040_0000.png

Edit by canva

Memberikan pendapat untuk membangun sebuah komunitas yang berada di bawah platform steemit merupakan sebuah hal yang sangat menarik. Sebelumnya saya ingin mengundang @ridwant, @arispranata5, @sisol dan @teukuipul87 untuk mengikuti challenge "SEC S11W6 - Share your opinion and ideas for the growth of the Steem of Animals community".

Give your Opinions, Suggestions and Ideas for the growth of the Steem of Animals community.

image.png

Image source

Setiap orang bebas memberikan pendapat, saran maupun pendapat untuk memberikan sebuah dukungan kepada kemajuan sebuah komunitas. Tentunya apapun yang diberikan setidaknya dapat membuat komunitas itu menjadi lebih baik lagi.

Akan hal tersebut saya sebagai moderator tentunya punya pendapat sendiri untuk membangun komunitas ini menjadi lebih baik dimasa yang akan datang. Terus konsekuen tentang hal yang sudah menjadi pembicaraan tentang maksud dan tujuan di bentuknya komunitas ini diantaranya yaitu tetap berupaya untuk memberikan pengetahuan tentang hewan maupun segala yang menyangkut dengan namanya hewan.

Adapun hal lain yang berhubungan dengan pelestarian hewan serta tindakan yang dilakukan untuk menjaga keseimbangan hubungan antara manusia dengan hewan. Keseimbangan alam semesta merupakan hal yang sangat penting dalam kehidupan ini.

Menampung masukan dari para steemians yang sifatnya membangun komunitas ini menjadi lebih baik, dengan tidak memperhatikan apa yang mereka lakukan untuk membesarkan komunitas ini ke arah perkembangan yang membuat komunitas ini menjadi salahsatu komunitas yang ikut membangun platform ini semakin baik.

Do we deserve to grow and develop as the only community that cares about the sustainability of animal life? Give your opinion.

image.png

Image source

Semua komunitas berhak untuk tumbuh berkembang dengan baik dalam platform steemit. Begitu juga dengan komunitas ini. Dengan dukungan dari pihak steemit maupun peran penting dari para steemians sudah selayaknya komunitas ini tumbuh dan berkembang dengan baik.

Dengan fokus pada satu-satunya komunitas tentang dunia satwa yang membuat para steemians dapat membuat karyanya disini. Dan tentunya ini akan membuat semua steemians dapat menyalurkan hobi tentang dunia satwa disini sesuai dengan kemampuan yang dimiliki.

Dan sudah selayaknya komunitas ini didukung oleh para steemians, yang akan membuat tingkat pengetahuan dan pemahaman tentang dunia satwa akan bertambah baik.

Are we worth supporting? The reason?

image.png

Image source

Pada dasarnya komunitas ini layak di dukung, sebagai komunitas baru sudah sewajarnya diberikan dukungan sepenuhnya sesuai dengan kemampuan setiap steemians, baik berupa delegasi atau setidaknya dengan ide-ide brilian yang membuat komunitas ini tumbuh dengan baik.

Dukungan yang diharapkan merupakan bagian yang sangat penting selain mendelegasikan steem power yang dimiliki oleh steemians. Yaitu dengan cara subscribe dan membuat postingan yang bermutu sesuai dengan kemampuan para steemians.

What would you like to support us with? Delegation, with a minimum reward distribution of 10% or greater to the @steem.ofanimals account. Show it.

Untuk mendukung komunitas ini berkembang saya mencoba mendelegasikan steem power yang saya miliki dengan harapan bahwa komunitas ini akan tumbuh dengan baik dimasa yang akan datang.

Selain itu saya juga mengatur reward untuk komunitas ini sebanyak 20%, dengan asumsi bahwa semuanya harus dimulai dari saat ini agar tumbuh kembang dengan baik. Tanpa mengharapkan imbalan yang harus saya terima. Dengan tumbuh kembang komunitas ini tentunya merupakan hal yang membuat saya telah berusaha untuk menumbuhkan komunitas steemit, walaupun kecil. Namun setidaknya saya telah memulainya.


IMG_20230902_210547.jpg

Image source


Screenshot_20230902_210909.jpg

Mungkin ini hanya ini yang dapat saya lakukan untuk mendukung komunitas ini menjadi komunitas yang berkembang.

Terimakasih kepada semua sahabat steemit yang telah singgah di post saya. Salam @muzack1.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Berkaitan dengan isi artikel bapak diatas, saya meyakini bahwa seluruh tim yang tergabung di Steem of animals mempunyai tujuan yang sama yaitu membuat komunitas ini lebih dikenal luas di seluruh penjuru dunia. Dan itu terbukti serta terealisasi dengan baik. Selain itu beberapa sosok di komunitas ini juga punya kontribusi dan dan daya juang yang tinggi untuk membawa komunitas ini berada di deretan teratas. Saya bangga dengan seluruh tim yang tergabung disini, tanggung jawab, berdedikasi, dan selalu mengutamakan kepentingan komunitas. Semoga, keberhasilan yang sudah diraih sejauh ini menjadi penyemangat bagi Admin, moderator dan seluruh anggota tim yang tergabung disini. Terimakasih sudah mengundang saya disini, dan kabar baiknya saya sudah berpartisipasi juga dalam challenge ini. Harapan saya, jangan pernah merasa bosan dan jenuh, dan jangan pernah berhenti dalam berbuat kebaikan (sekecil apapun itu) sukses selalu pak @muzack1

TEAM BURN

Congratulations, your comment has been successfully curated by @inspiracion at 10%.

team burn.png

Terimakasih atas support yang anda berikan. Kami menanti partisipasi anda di challenge ini

TEAM BURN

Your post has been successfully curated by @inspiracion at 35%.

Thanks for setting your post to 25% for @null.
We invite you to continue publishing quality content. In this way you could have the option of being selected in the weekly Top of our curation team.

team burn.png

Burning STEEM by sending it to the @null account helps reduce the supply of STEEM and so increase its price.

Thanks you for support

Saya yakin bapak memiliki pengetahuan dan pengalaman yang bagus bagi pertumbuhan komunitas. Dan beberapa tindakan seperti delegasi sejumlah SP dan pembagian dengan jumlah yang banyak dari reward tulisan ini benar-benar dapat membantu pertumbuhan komunitas ini dengan lebih cepat. Sukses selalu pak 👍🏻

Terimakasih atas dukungan yang anda berikan

Loading...

Semoga komunitas ini maju dan berkembang pesat serta bisa menarik perhatian para stemeaan lainnya untuk ikut berpartisipasi dalam komunitas tercinta ini.