Bab Pembuka
Sebelum saya memasukin ke inti pembahasan, saya ingin mengucapkan terimakasih kepada @imamalkimas, @mudajuli, @ahyar92 dan jajaran pengurus komunitas Steem Health Care ini yang berkerja dengan keras untuk merawat dan membesarkan komunitas ini. Sehingga terciptalah kontes minggu ke-2 yang keren ini TELL YOUR FAVORITE HEALTHY DRINKS
Inti Pembahasan
Es rujak serut aceh tidak memakai bahan pengawet apapun. hanya saja terkandung buah nanas, mentimun, mangga muda dan wortel yang kaya akan vitamin. untuk penyedap rasanya, es rujak serut ini hanya mengandung gula pasir, garam, gula merah, cabe rawit dan terasi. jadi minuman ini hampir tidak ada efek samping apapun.
Manfaat Es rujak serut aceh sebagai berikut:
Melindungi kesehatan mata. Dikutip dari Health, Es rujak serut aceh mempunyai antioksidan lutein serta zeaxanthin
Menghindari kanker
Potensial menghindari diabetes
Kurangi resiko penyakit jantung
Menunjang kesehatan kulit serta rambut
Tingkatkan energi tahan tubuh
Menolong menanggulangi wasir
dan masih banyak sekali kandungan vitamin yang di hasilan dari campuran buah yang ada di dalam Es rujak serut aceh.
Kesimpulan
Es rujak serut aceh minuman kuliner aceh yang sangat populer, minuman ini sangat banyak mengandung vitamin dan tidak memakai bahan pengawet apapun. Jadi aman untuk di kosumsi kapan pun.
Penutup
Sekian dari saya @rezamusic22, Semoga saja artikel ini bisa berguna/bermanfaat untuk kita bersama yang di dalam komunitas ini maupun diluar. serta mudah- mudahan kita semuanya senantiasa dalam lindungan Allah SWT. dan mudah- mudahan komunitas #steemhealthcare ini dapat menjadi wadah buat kita berbagi dan menyambung tali silahturahmi.
Semoga Kontes #2: TELL YOUR FAVORITE HEALTHY DRINKS ini berjalan dengan lancar! Aminn..
Recent Post by @rezamusic22 (Steem Health):
- Tips menjaga agar tekanan darah stabil dan normal
- Ketahui! Manfaat sahur bagi tubuh
- Ketahui! Penyebab Asam lambung dan cara mengatasinnya.
- Rokok adalah musuh nyata di usia remaja
- #6 Steem Healthcare, Dampak negatif cahaya hanphone di malam hari. Cek!!
- #5 Steem Healthcare, Kebiasaan minum kopi, baguskah bagi tubuh?
- #4 Steem Healthcare (Olahraga penting?)Simak artikel dibawah!
- #3 Steem Healthcare (Jangan anggap spele dengan sarapan pagi)
- #2 Steem Healthcare (Berhenti Kosumsi gula berlebihan!)
- 4 Manfaat Bawang Putih untuk Pria, boleh di coba!! [Power Up 100%]
Hi : @rezamusic, rujak memang kaya akan nutrisi karena bahannya dari buah-buahan. Ini merupakan salah satu minuman favorit saya juga 😊
Terima kasih banyak atas partisipasi Anda dalam Kontes Mingguan bagian #2 ini. Postingan Anda termasuk dalam Postingan Verifikasi.
Continue creating posts in the Steem Healthcare Community.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terimakasih @ahyar92, rujak serut aceh memang sangatlah populer.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
rujak selalu menjadi minuman favorit saya @rezamusic22
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
rujak selain nikmat dan berkhasiat juga akan menciptakan kebersamaan jika kita membuatnya secara bersama-sama, hehehe. terimakasih atas tulisannya sahabat
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Sama-sama @udinpujangga, terimakasih telah berkunjung🙏🏻
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Minuman favorit tak kala bulan Ramadhan tiba, nice post 👍
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terimakasih @mudajuli, telah mengunjungi blog saya🙏🏻
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit