Create beautiful looking flowers on the terrace

in hive-145160 •  last year 

Selamat malam sahabat steemian semuanya.

IMG20231208180701.jpg

IMG20231208180707.jpg

Semoga kita semua diberikan pemikiran dan penalaran yang sempurna oleh Tuhan Yang Maha Esa, sehingga kita tidak pernah berhenti berbuat baik dan membuat postingan-postingan yang berwawasan luas yang dapat mengabdi dan menghibur orang-orang di sekitar kita. Hari ini saya kembali berbagi cerita diary yang meramaikan kontes dari tim Steemit. Pagi ini aku bangun lebih siang dari biasanya, karena hujan yang turun tanpa henti dan cuaca yang dingin membuatku malas untuk bangun. Saya baru bangun sekitar jam 10.37 WIB, lalu saya keluar untuk duduk di kursi teras depan rumah. Hujan deras yang tadi turun malam menyebabkan air menggenang di halaman.

Warm regards @shahriar33

From me @kasma

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

image.png