Selamat pagi sahabat semuanya, selamat menikmati weekend kalian. Bersyukur hari ini kita masih diberikan umur panjang sehingga masih bisa saling menyapa. Pada kesempatan ini saya ingin berbagi sebuah tampilan Seni Fotografi yang cantik dari lukisan bunga kembang sepatu. Gambar ini dibuat dengan pensil digital yang diedit kembali dengan menggunakan bantuan beberapa gabungan aplikasi pada ponsel Android.
Hari ini seperti biasa saya juga ingin berbagi sepatah kata petuah kehidupan yang mungkin bisa menjadi sebuah renungan untuk saya pribadi dan mungkin untuk kalian juga.
Berikut ini kata petuah hari ini:
"Niat adalah ukuran dalam menilai benarnya suatu perbuatan, oleh karenanya, ketika niatnya benar, maka perbuatan itu benar, dan jika niatnya buruk, maka perbuatan itu buruk." (Imam An Nawawi)
Demikian dari saya hari ini, semoga bermanfaat, terima kasih.
Salam.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
You should share with us which app you use for digital art
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you for your attention, the image I show underwent a lot of editing processes and I used many applications to get the final result so I did not mention all the applications I used one by one.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit