SERUNDENG KELAPA

in hive-148497 •  3 years ago  (edited)

Salam untuk semua sahabat steemian....
Pada kesempatan hari ini aku ingin menceritakan tentang makanan yang sering kali di jadikan sebagai menu tambahan pada waktu sarapan pagi. Seperti misalanya, lontong sayur dan nasi guri. Yaitu adalah serundeng kelapa yang memang banyak di minati oleh semua kalang usia.

Proses pembuatan serundeng kelapa:
Sediakan macam - macam bahan yang di perlukan.

Bahan:
Kelapa parut
Bawang putih
Kunyit
Lengkuas
Serai
Daun salam
Garam secukupnya
Gula bubuk secukupnya

Cara Buat:
Tumis bawang putih dan kunyit yang telah di siapkan,lalu masukan serai, lengkuas, dan daun salam yang sudah de geprek terlebih dahulu.setelah bawang putih yang kita tumis tadi mengeluarkan aroma yang harum. kemudian tuangkan kelapa yg sudah di parut. Setelah itu sangrai kelapa nya hingga warna nya berubah menjadi kunging kecoklatan.

IMG20211031230907.jpg
Daun salam, lengkuas, serai

IMG20211031230522.jpg
Kelapa parut

IMG20211031202946.jpg
Sedang di rangrai

IMG20211031225933.jpg
Siap di sajikan

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!