Betterlife The Diary: (Monday 17 January 2022) Attended a wedding with my mother and accompanied her to shop for ingredients for her cake || #Club5050 || Worldsmileproject20pc

in hive-153970 •  3 years ago 

IMG-20220117-WA0026.jpg

Assalamualaikum Sahabat!!!
Halo selamat malam sahabat Steemian Steem For Betterlife salam sejahtera untuk teman-teman kita semuanya dimana pun kalian berada. Aku kembali lagi menyapa Teman semuanya dengan cerita yang menarik dan Alhamdulillah aku masih diberikan kesempatan oleh Allah untuk menyegarkan udara di pagi yang indah ini.

Pagi ini aku dibangunkan oleh suara repetan ibuku yang menunjukkan pukul Setengah 08.00 wib pagi ini. semalaman aku bergadang sambil menonton film yang sedang happening di Indonesia dan di bebagai Benua Asia, film layanan putus yang di tonton oleh para orang tua maupun anak muda. aku pun langsung pergi ke kamar mandi untuk mencuci muka Dan ibu Mengajakku untuk menemani nya ke tempat penjahit baju untuk mengambil bajunya. aku pun memanaskan Motor dan pergi ke tempat tujuan.

Kami tiba ditempat tersebut, rumahnya penjahit baju tersebut terkunci dia menghubungiku untuk masuk saja keteras rumah karena baju sudah di tempatkan di atas kursi teras rumah. setelah itu kami pun pulang kerumah. ibuku Mengajak ke tempat pesta jam 11.30 wib siang ini bersama tetangga depan rumahku. setelah Selesai ibu meminta bantuan untuk membantunya menghidupkan api, ibu ingin membuat pepes ikan.

IMG20220117122306.jpg

IMG20220117123626.jpg

Tiba jam 11.00 wib aku pun pergi bersiap-siap mandi untuk menghadiri walimah bersama Ibuku dan teman-teman lainnya. selesai mandi aku sedikit berdandan dan langsung menuju ke acara tersebut. Disana aku bertemu dengan beberapa kerabat dekat, selesai mengantri panjang untuk mengambil makanan, makan pun selesai disana aku mengabadikan beberapa potret kebersamaan kami dengan sahabat Steemian @dewi92 @adifanafla dan teman lainnya yang tidak saya sebutkan satu persatu.

IMG-20220117-WA0025.jpg
Bersama Kembaranku yaitu ibuku

IMG20220117124038.jpg

IMG_20220117_231636.jpg

Setelah itu aku pun kembali kerumah dikarenakan ibuku yang sibuk mengajak pulang. dia membisikkan kepadaku bahwa dia ingin berbelanja bahan Keperluan membuat kue yang akan dibawakan ke rumah adiknya. aku pun menemani nya menuju pasar untuk membeli perlengkapan kue, setelah itu kami mencari ubi kayu untuk membuat kue bingkang atau biasanya disebut Ade kak nah, kue tersebut khas dari daerah saya yaitu Aceh.

IMG20220117130701.jpg

IMG20220117132258.jpg

Berbelanja pun selesai aku pun langsung pulang dan beristirahat sejenak, setelah itu aku pun membantu ibuku dalam membuat kue tersebut. kue tersebut sangat susah dan sedikit ribet dalam pembuatan nya. mulai dari bahanya hingga proses matang nya. tidak terasa waktu cepat berlalu azan magrib berkumandang kuenya pun matang.

IMG20220117164716.jpg

IMG20220117184412.jpg

Aku pun bersiap-siap dan mandi lalu menunaikan kewajiban shalat Maghrib, setelah selesai shalat Maghrib aku pun beristirahat sejenak dikamar sambil mengamati handphone dan membaca beberapa postingan dari beberapa teman lainnya untuk menambah wawasan tentang platform steemit ini.

Sekian untuk rutinitas saya hari ini, semoga yang saya bagikan ini dapat bermanfaat buat teman steemian semuanya dan juga bermanfaat untuk diri saya sendiri.
Salam hormat saya kepada senior yang sudah berpengalaman di media platform steemit.

Hasil tidak akan pernah menilai usaha, cepat atau lambat usahamu akan menghasilkan. Dalam kehidupan kamu harus berani menerima tantangan untuk merasakan nikmatnya kesuksesan.

Cc : @pennsif | @adollaraday

Salam @irawandedy | @klen.civil | @sofian88 | @heriadi | @miftahuddin | @mariana4ve

Salam hormat @izzatulmaula 🙏🙏🙏
Jangan lupa vote, comment & resteem ❤️❤️❤️

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  
DescriptionYesNo
Plagiarism-
club100-
club75-
club5050-
#steemexlusive-
Verified User-
Using Bot-

wsp verif line copy.png

Terimakasih atas kontribusi anda selama ini di Komunitas ini, kami sangat mengapresiasi setiap postingan anda. Salam dari kami

all photos very nice and beautiful photography.

Terima kasih sudah menghampiri blog saya

Postingan ini telah dihargai oleh @steemcurator08 dengan dukungan dari Proyek Kurasi Komunitas Steem.

Ikuti @steemitblog untuk mendapatkan info tentang Steemit dan kontes.

Anroja