STEEM Investing Contest 5th Edition | Powering Ups 208 Steem, Now I've 1.690 SP - 25% Payout to @steem.amal

in hive-153970 •  3 years ago 

banner.png

line lagi.png

Halo sahabat steemians, ini merupakan postingan pertama saya pada komunitas Steem Education yang di komandoi oleh Kanda @irawandedy, bang @heriadi dan kawan-kawan. Pada postingan kali ini saya ingin mengikuti kontes Investasi Steem Edisi 5 yang diselenggarakan oleh @irawandedy. Anda bisa membacanya DISINI.

Mengenai Invest


Investasi steem sangat penting untuk kita lakukan sebagai upaya penguatan akun kita pada platform steemit ini, selain itu juga; dapat memudahkan kita dalam melakukan interaksi dengan steemian lain baik luar maupun lokal. Ini tentang komitmen kita dengan platform ini, dengan melakukan Power Up kita termasuk dalam kategori loyal terhadap platform ini dan juga komunitas. Dengan memiliki Power yang banyak tentu kita bisa membantu steemian lain yang memberikan kontrubusi dan konten berkualitas pada platform steem. kita juga akan mendapatkan hadiah dari kurasi/Upvote yang kita berikan. So, kita tidak akan RUGI.

Power Up 208 Steem


Hari ini saya ingin melakukan investasi steem menjadi Steem Power atau yang disebut Power Up Steem sebanyak 208.695 Steem, Steem ini saya dapatkan dengan menukar 9.100 Steem Dollars menjadi 208 Steem di market lokal, langkah ini saya lakukan karena melihat nilai pertukaran steem yang murah. Maka ini menjadi peluang yang bagus untuk berinvestasi, ada baiknya jika kita memiliki modal yang lebih tentu sangat bagus jika kita pergunakan untuk membeli token Steem/SBD.

11.png

Sebelum

Saat ini saya telah memiliki 1,690 Steem Power melebihi yang sudah saya targetkan pada bulan lalu, yang sebelumnya saya menargetkan bulan Juni saya harus memiliki 1500 Steem Power, Alhamdulillah sudah terwujud berkat dukungan dari kawan-kawan semua dengan mengkurasi postingan saya dan juga pada komunitas whereIn yang selalu membantu saya serta juga dukungan dari tim steemit spesialnya kepada Saudara/i steemcurator01.

22.png

Sesudah

Beberapa Postingan Saya Tentang Power Up


Sebelumnya saya juga pernah mengikuti kontes #SPUD4STEEM, dan membuat beberapa tulisan tentang power up yang telah saya lakukan, Anda bisa membacanya pada beberapa postingan yang saya masukkan pada tabel di bawah :

NoPostTanggal
1Tulisan Pertama Power UpApril 14, 2021
2Tulisan Kedua Power UpMei 20, 2021
3Tulisan Ketiga Power UpMei 26, 2021
4Tulisan Keempat Power UpMei 27, 2021
5Tulisan Kelima Power UpMei 30, 2021
6Tulisan Keenam Power UpMei 31, 2021
7Tulisan Ketujuh Power UpJuni 9, 2021
8Tulisan Kedelapan Power UpJuni 14, 2021
9Tulisan Kesembilan Power UpJuni 19, 2021

Kesimpulan


Power Up langkah yang tepat untuk kita lakukan saat ini, banyak steemian yang melakukan power up dari yang saya lihat pada postingan Investing News kanda @irawandedy. Ini akan menjadi investasi jangka panjang dan tentunya tidak akan merugikan kita. Mari kita lakukan Power Up dan Investasi pada platform steem sahabat. Steem On.. #welovepowerups

line lagi.png

Achievement 1 - Introduction On Steemit


Demikian yang dapat saya tulis pada kesempatan kali ini, mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan. Kebenaran hanya milik Allah. Anda saudara saya semua.

Salam Hangat...
Midun

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Shared on Twitter

IMG_20210628_214612.jpg

Great .I hope that many members who increase their SP regularly will make their account progress and develop better. And I'm sure Steemit will give good rewards for members who have the passion to advance Steemit by increasing their Steem Power.
#welovepowerups

I hope so. Thanks a lot pak.