Persiapan Pekan Kebudayaan Aceh

in hive-159906 •  last year 

IMG-20231104-WA0017.jpg

IMG-20231104-WA0000.jpg

IMG-20231104-WA0015.jpg

Assalamualaikum...
Apa kabar sahabat semua, salam sukses selalu buat anda semua dimanapun berada.

Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) adalah sebuah acara budaya yang diadakan di Provinsi Aceh, Indonesia. Acara ini biasanya menampilkan beragam pertunjukan seni tradisional Aceh, seperti tari saman, musik gamelan, dan upacara adat. Pekan Kebudayaan Aceh bertujuan untuk mempromosikan dan melestarikan warisan budaya Aceh, serta menjadi ajang pertunjukan seni bagi masyarakat setempat dan wisatawan.

Dalam menyukseskan acara ini para panitia setiap kabupaten telah duluan datang mengunjungi ibukota provinsi Aceh. Ini merupakan PKA ke-8 yang akan dilaksanakan dari tanggal 4-12 November 2023 yang berpusat di taman ratu Safiatuddin Banda Aceh.

Best Regards @p3d1

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Upvoted! Thank you for supporting witness @jswit.

image.png

Sukses PKA Aceh

👍👍👍😀