Hai sobat steemian semuanya dimanapun anda berada, bagaimana kabar Anda hari ini? semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan Yang Maha Esa, Aamiin.
Salam Steemit Travel…!!!
Pada kesempatan yang sangat bagus ini saya ingin menyempatkan diri untuk berpartisipasi pada kontes yang diselenggarakan oleh Tim Steemit Travel yang bertemakan “ Pengalaman Menjelajah Alam” ini merupakan tantangan musim ke-9 minggu ke-3.
Berjalan di alam memang sangat menyenangkan. Apalagi jika dilakukan bersama teman dan keluarga. Agar lancar dan menyenangkan, mengenal alam membutuhkan persiapan yang matang. Pengertian kegiatan penjelajahan di alam bebas mengacu pada arti kata 'aktivitas', kata 'penjelajahan', kata 'alam' dan kata 'bebas'.
Oleh sebab itu saya mengambil kesimpulan bahwa ini adalah sebuah kegiatan perjalanan yang bisa dilakukan oleh setiap orang dalam satu waktu dengan untuk menikmati alam sekitar. Ini terlepas pengertian dari masing-masing teman steemians.
Adapun perjalanan saya dan keluarga dikala itu adalah bisa dikatakan dengan dengan perjalanan llintas kabupaten Aceh Utara dan Kota Lhokseumawe dengan melewati beberapa tempat yang menghadirkan suasana alam yang indah. Berangkat dari kediaman dengan menggunakan kendaraan roda empat menyusuri jalan-jalan pedesaan yang bertujuan untuk melihat dan menikmati alam bebas di perjalanan tersebut. Kawasan yang kami lalui ini berada di Kecamatan Nisam Antara melintasi desa Alue Papeun, Alue Dua dan Seumirah. Menggunakan akses jalan darat yang beraspal dan berkerikil.
Begitu pula nuansa alam pedesaan yang kami lewati menyuguhkan keindahan tersendiri yang menenangkan pikiran dan menyejukkan jiwa. Suasana yang penuh dengan kedamaian memberi kesan tersendiri dalam memaknai hidup. Keindahan alam di pedesaan memang selalu bisa mencuri perhatian. Selain suasananya yang sejuk, masyarakat yang tinggal di desa juga dikenal dengan kesederhanaannya. Begitu masuk ke perkampungan, kita langsung disambut oleh pemandangan yang sangat indah. Selain itu, masyarakat setempat juga sangat ramah meskipun hidup dalam kesederhanaan.
Menjelajah alam seperti ini tidak memerlukan biaya khusus seperti tiket atau uang parkir karena pemandangan sudah terpampang luas didepan mata saat kami melewati jalan pedesaan. Hanya saja pada saat melakukan penjelajahan ini di butuhkan bahan bakar yang cukup untuk kendaraan, alam sudah menyuguhkan semua keindahan ini untuk kita nikmati.
Setelah puas kami menjelajahi alam pedesaan yang telah menyuguhkan segala keindahan yang memanjakan mata, perjalana kami teruskan teruskan ke pinggiran selat malaka kawasan Kota Lhoseumawe. Disini juga menghadirkan nuansa alam yang tidak kalah bagusnya dengan alam pedesaan.
Tempat yang kami singgahi disini adalah taman Pantai Jagu yang memberikan nuansa alam yang indah dengan fasilitas aneka macam kuliner di sekitar lokasi, mulai dari makanan ringan seperti bakso, somay, jagung bakar, pulut hijau dan lain-lain hingga seafood seperti kerang rebus, ikan bakar, cumi goreng dan berbagai menu lainnya.
Kami menghabiskan waktu disini menghirup udara pantai yang membuat pikiran tenang dan penuh kedamaian jiwa. Berada dipinggir pantai seperti ini seakan-akan tidak pernah ada beban dalam hidup ini.
Tidak ada duka yang kami temui dalam perjalanan menjelajah alam ini karena semua hanyut dalam kegembiraan dan kebahagiaan.
Demikian partisipasi saya dalam kontes : Steemit Engagement Challenge, S9W3 : “Experience Exploring Nature” Semoga berkenan, sekian dan terima kasih atas waktunya .
Best Regard,
@yuswadinisam
Tempat wisata yang sangat indah, pantai jagu kota Lhokseumawe saya belum pernah mengunjungi nya
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Sekali-sekali cobalah dek @moliza berkunjung kesana untuk melihat panorama pantainya yang indah
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Sambil menjelajahi alam menemukan pemandangan yang indah adalah sesuatu yang tidak bisa ditemukan oleh semua orang, hal ini bisa dikatakan keberuntungan hidup, apalagi dapat menemukan sunset atau sunrise yang sangat indah.....
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terima kasih @mauliadi96 sudah memberi sedikit tanggapan pada postingan saya. Alam sudah memberikan semua keindahan kepada kita tergantung bagaimana kita menilai semua keindahan tersebut
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
wow...saya sangat terkesan melihat dokumen foto yang sangat indah ini...semoga selalu beruntung bang...
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Insya Allah, semoga seperti yang diharapkan agar menambah semangat dalam berselancar disini
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Mantap penjelajahannya, terimakasih sudah mengundang saya untuk ikut kontes ini, sy akan mencoba untuk ikut...
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you for sharing posts, improve the quality of your posts and stay original.
Thank you !!!
Have a nice day !
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you for verifying my post as well as labeling club status as club100
Have a nice day too
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Palm trees, soiled road, flowering plants, what a nice place, you are so lucky to visit such a great place, thanks for sharing with us
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Nature provides everything for us to enjoy, thank you also for giving a few very meaningful reviews in my post. send regards for success
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
TEAM 5 CURATORS
This post has been upvoted through steemcurator07. We support quality posts anywhere and with any tags. Curated by: @chant
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
aktivitas berpetualang yang padat
anda melakukan nya dalam sehari, mengunjungi 4 tempat wisata dalam sehari, ini luarbiasa pakZ
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Hanya melewati dan singgah beberapa saat kemudian melanjutkan perjjalanan lagi biar banyak tempat terkunjungi
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit