<<Laporan CR Indonesia minggu ke IV bulan Agustus 2022 yang saya buat. Gambar saya edit pakai aplikasi Canva
Salam hormat dari saya @waterjoe
Update laporan minggu ke IV di bulan Agustus 2022 sebagai Country Representative Indonesia saya buat berdasarkan aktivitas yang telah dikerjakan dalam rentang waktu selama 7 hari terakhir
Saya melakukan tindakan promosi platform Steemit kepada teman-temanku yang tersebar di kota Lhokseumawe dan Kabupaten Aceh Timur dalam rangka menarik minat mereka untuk bergabung di platform Steemit dan upaya giat yang menjadi mentor bagi semua teman ku sebagai tempat mereka bertanya apa pun yang belum mereka pahami atau pun lupa tentang berbagai hal terkait penulisan di platform Steemit.
Berbagi ilmu tentang kemampuan dan ketrampilan menulis menjadi hal yang utama disini, kembali menceritakan apa pun yang kita lakukan dalam sebuah tulisan sangat menyenangkan, biasa nya orang hanya mampu bercerita dengan lisan nya segala sesuatu yang telah dilakukan nya namun kali ini saya melatih teman-temanku mampu membuat tulisan rekam jejak yang telah dilalui dan dirasakannya.
Hal menarik tentu kemampuan tersebut akan semakin tajam jika kita semakin sering melakukan nya, segala sesuatu menjadi familiar setelah kita mengulang-ngulanginya maka akan menjadi hobi dan minat untuk menulis. Setelah biasa membuat tulisan jadi tidak aka nada kesulitan untuk berkarya lagi, saya pun pada awal nya masih kakuh membuat tulisan namun sejak bergabung di platform Steemit ini saya seperti menemukan kemampuan menulis yang sesungguhnya. Semua hal yang menarik ini menjadi sebuah motivasi awal dan pengalaman menarik (best practice) kepada kawan-kawanku yang terus saya cerita kan
Promo Steem dan Membimbing Pendatang Baru |
---|
Momentum saya promosi platform Steemit saat bekerja melakukan kunjungan lapangan di 513 Desa yang ada di Kabupaten Aceh Timur. Pada saat saya berada di kota Lhokseumawe ada seseorang teman yang meminta saya memandunya mendaftar di platform steemit maka saya hadir buat nya dan kami bertemu di kedai Kopi Time Lhokseumawe
Name | Suryani |
---|---|
Age | 35 Tahun |
Account | @sur.oke |
Link | https://steemit.com/hive-172186/@sur.oke/achievement1-postingan-perkenalan-saya-ke-steemit-by-sur-oke |
Address | Gampong putoh sa kecamatan pante Bidari kabupaten Aceh timur provinsi Aceh |
Name | Faurizal |
---|---|
Age | 48 Tahun |
Account | @phabeuso |
Link | https://steemit.com/hive-172186/@phabeuso/achievement1-postingan-perkenalan-saya-ke-steemit-by-phabeuso |
Address | Gampong Uteun Bayi Kecamatan Banda Sakti Kota Lhokseumawe Provinsi Aceh Indonesia |
Saya Sebagai Country Representative Indonesia telah melakukan beberapa langkah-langkah strategi yang saya sebut sebagai rencana kerja tindak lanjut sebagai berikut
Tahap pertama saya bekerja keras memperkenalkan platform Steemit kepada teman-teman ku yang masih awam
Tahap kedua saya memberikan bimbingan teman-teman ku untuk bergabung di Steemit dengan mendaftarkan mereka sebagai pendatang baru
Tahap ketiga saya mengajari mereka cara menghasilkan tulisan yang berkualitas dengan memperhatikan kaidah-kaidah penulisan seperti jangan ada plagiat dalam penulisan
Saya menjelaskan kepada mereka untuk pengecekan tulisan plagiat akan di lacak dengan website ini : https://smallseotools.com/plagiarism-checker/. Jadi mereka teman-teman ku yang saya bimbing harus benar-benar menghasilkan tulisan sesuau tema yang mau di tulis berdasarkan apa yang ada dalam pikirannya kemudian langsung saja di tulis menjadi kata perkata secara santai.
Saya ajarkan kepada mereka trik cara menulis santai namun menghasilkan tulisan mencapai 300 kata yang kita fokus pada tema nya bisa menggunakan pola 5W1H yaitu Apa, Siapa, Kapan, Mengapa, Dimana, dan Bagaimana atau pola kedua saat mau menulis catatan harian maka bagi waktu sama dengan paragraf penulisan kita yaitu pagi tulis satu paragraf, di siang hari tulis satu atau dua paragraph dan sore dapat tulis satu paragraph jika memungkinkan malam satu paragraph lagi. Saya juga memperkenalkan aplikasi Word Count Notes kepada mereka agar dapat digunakan dengan mudah untuk menghitung sendiri jumlah kata hasil dari tulisan mereka sendiri
Sebagai mentor tempat mereka bertanya :
- Saat mereka membuat, melakukan edit konten tulisan mereka yang benar
- Cara mereka mulai menjalankan akun Steemit milik mereka
- Cara Edit akun profil steemit mereka
- Cara menulis yang rapi susunan paragraph nya dan susunan foto asli pada tulisan mereka yang enak di pandang mata pembaca
- Disini saya hadir sebagai mentor buat mereka bertanya setiap mereka memerlukan jawaban dari saya. Tentu saya merasa sangat senang jika sewaktu saat mereka mahir mengembangkan tulisan yang berkualitas sesuai dengan bidang minat yang mereka gemari untuk di buat tulisannya
Sebagai mentor bagi teman-teman ku yang masih belajar menulis maka akan saya usaha kan mereka menjadi penulis yang hebat, Tabel penghamatan postingan teman-teman saya di steem dan perkenalkan teman saya ini :
@bramtangse | Berhasil posting tugas Achievement 3 dan Berhasil Menulis di Steem sebanyak 5 konten |
---|---|
@arslandbarawas | Berhasil posting tugas Achievement 4 dan Berhasil Menulis di Steem sebanyak 2 konten |
@srikurniati | Berhasil posting tugas Achievement 2 |
@wengayo | Berhasil posting tugas Achievement 2 |
@ishakaceh | Berhasil posting tugas Achievement 1 dan Berhasil Menulis di Steem sebanyak 1 |
@sur.oke | Berhasil posting tugas Achievement 1 sedang berusaha buat tulisan bebas |
@phabeuso | Berhasil posting tugas Achievement 1 sedang berusaha buat tulisan bebas |
<<Saya sebagai mentor buat grop WhatApp satu kelas sudah 9 Steemian pemula yang akan didampingin secara kontinyoe hingga mereka berhasil menjadi penulis hebat
Pola kedua saya latih dulu menulis pada teman-teman ku sebelum mereka mulai mendaftar ke akun steemit nya atas nama :
<<Foto Yusni dan Nova Meutia yang merasa gembira berhasil membuat tulisan bebas sebanyak 300 kata dan tulisan tidak ada plagiat mencapai 100%
<<Foto Yussana Usman sedang berusaha menyelesaikan tulisannya
Yusni | Sudah Berhasil membuat tulisan 300 kata dan akan segera saya pandu untuk mendaftarkan ke platform Steemit di minggu depan ini ✅️ |
---|---|
Nova Meutia | Sudah Berhasil membuat tulisan 300 kata dan akan segera saya pandu untuk mendaftarkan ke platform Steemit di minggu depan ini ✅️ |
Yussana Usman | Masih belajar membuat tulisan 300 kata, sedang berusaha buat tulisan bebas |
Saya harus tumbuhkan minat mereka untuk menulis baru nanti nya mereka akan sukses di platform Steemit karena di platform ini kita harus memiliki kemampuan untuk terus menghasilkan konten tulisan yang berkualitas tentu dengan menjadi kan menulis ini menjadi hobi dan bakat maka kita akan berhasil disini tumbuh menjadi besar mencapai sukses yang gemilang
<<Sangking senangnya saya dapat chatingan ucapan seperti ini : "Terimakasih sampai tahap ini bimbingan bapak,sehingga menjadi gemar menulis 😀😀,awalnya sih ragu mau nulis apa,setelah mencoba terbawa aja,jadi suka 😀😀
Terimakasih pak 🙏🙏"
Curation with a personal account supports 101 votes for Steemian content and I regularly Power Up in an effort to #club100 campaign.
Transfer to Vesting for 3 months reached 1,762.876 Steem
Cast out 0 (nol)
CSI 11,8( 0.00 % self, 101 upvotes, 60 accounts, last 7d )
Kontes ini saya selenggarakan sebagai sarana edukasi diri kepada Steemian Indonesia dan Steemian seluruh dunia untuk menghasilkan konten yang berkualitas dan saya upayakan agar mereka bisa berekspresi disini dengan tema yang menarik
Saya harus menyiapkan hadiah untuk pemenang 2 kontes diatas 30 steem power dari akun pribadi saya, jadi tentunya agar kontes ini berjalan secara konsisten setiap minggu terus menerus disini saya sangat membutuhkan dukungan dari Tim Steemit
Saya telah mengumumkan pemenang kontes yang telah selesai diselenggarakan :
Burnsteem25 : Edisi ke #1 Pengumuman Pemenang Kontes Pameran Seni - Winner Announcement Contest Art Exhibiition 1st Edition | https://steemit.com/hive-103393/@waterjoe/burnsteem25-edisi-ke-1-pengumuman-pemenang-kontes-pameran-seni-or-winner-announcement-contest-art-exhibiition-1th-edition |
---|---|
Burnsteem25 : Edisi ke #1 Pengumuman Pemenang Kontes Pesta - Winner Announcement Party Contest 1st Edition | https://steemit.com/hive-103393/@waterjoe/burnsteem25-edisi-ke-1-pengumuman-pemenang-kontes-pesta-or-winner-announcement-party-contest-1st-edition |
Saya telah mengumumkan pemenang kontes yang telah selesai diselenggarakan :
Saya menyelenggarakanKontes yang sedang berlangsung saat ini :
Burnsteem25 : Edisi ke #2 Kontes : Pameran Seni _ Contest : Art Exhibition - 2st Edition | https://steemit.com/hive-103393/@waterjoe/burnsteem25-edisi-ke-2-kontes-pameran-seni-or-contest-art-exhibition-or-or-2st-edition |
---|---|
Burnsteem25 : Edisi ke #2 Kontes : Tinjau Kontes Pesta - Review Party Contest - 2st Edition | https://steemit.com/hive-103393/@waterjoe/burnsteem25-edisi-ke-2-kontes-tinjau-kontes-pesta-review-party-contest-or-2st-edition |
Saya menjadi relawan yang ikut terlibat langsung dalam penyaluran bantuan tanggap darurat dari Steem Amal kepada warga yang mengalami musibah kebakaran rumah di wilayah kabupaten Aceh Timur. Hal ini sekaligus menjadi bagian dari promosi steem bahwa dengan tulisan saja kita bisa bersedekah untuk membantu saudara saudari kita yang sedang ketimpa bencana berupa kebakaran rumah. Sedekah dari hasil penghargaan tulisan merupakan perbuatan yang sangat mulia dan saya menceritakan hal ini kepada pendatang baru, mereka sempat keheranan kok bisa sedekah dengan tulisan-tulisan saja namun sudah banyak diterima dan dirasakan oleh keluarga yang sebagai penerima manfaat dana tanggap darurat yang layak menerimanya ini, sebagai berikut:
Demikianlah Laporan minggu keempat bulan Agustus 2022 yang saya buat, ditandatangani oleh @waterjoe
Salam spesial buat semua teman Steemian ku |
---|
Tentang Saya 👉@waterjoe |
---|
Selamat datang, dan tentunya selamat kalian mendapat mentor yang luar biasa, sukses selalu untuk anda pak @waterjoe
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terimakasih banyak :)
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Seems interesting
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thanks very much :)
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat datang bagi pendatang baru para Steemian, saya juga merupakan salah satu steemian baru @wengayo yang juga termasuk ikut bimbingan dari Mentor yang handal bpk @waterjoe. Sukses terus bagi bpk @waterjoe dan semoga dalam keadaan sehat selalu ya pak, Aamiin...
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Aamiin.. :)
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit