Sabtu, 24 Juni 2023 | Komunitas Steem For Bangladesh kembali merilis tema menarik dalam tantangan keterlibatan steemit minggu ini, dan kembali bersama saya dalam publikasi yang saya tampilkan ini: "Kerja Sama Tim Mewujudkan Impian"
Sebenarnya ada banyak pekerjaan tim yang telah saya lalui - mulai dari keterlibatan saya sebagai aktifis dipartai politik Indonesia, hingga dengan berbagai pekerjaan tim yang saya terjun dalam masyarakat dalam hal saya sebagai aparatur dalam desa.
Namun disini saya akan berfokus pada sebuah kerja sama tim yang mewujudkan kesuksesan, dan itu adalah kegiatan dalam desa ketika menjalankan tugas SDGs (Sustainable Development Goals) ditahun 2020 yang lalu.

SDGs (Sustainable Development Goals) merupakan sebuah tujuan pembangunan desa secara berkelanjutan yang disusun oleh (PBB) Perserikatan Bangsa-Bangsa dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat diseluruh dunia.
Dan sejak tahun 2020 rancangan ini mulai diterapkan oleh pemerintah Indonesia melalui peraturan kementrian desa - kepada setiap desa.
*****
Apa arti ungkapan "Kerja Tim Membuat Impian Berhasil" bagi Anda? |
---|

"Kerja Tim Membuat Impian Berhasil" bermakna bahwa suatu pekerjaan yang dilakukan secara bersama serta dengan kekompakan - maka itu akan membuah hasil yang bagus dan akan sampai pada titik impian yang diharapkan.
Terkait dengan istilah tersebut - pepatah Indonesia mengatakan:
"Bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh"
Dan istilah tersebut juga ditafsirkan oleh masyarakat suku Aceh bahwa:
"Bersatu (kerja sama tim) itu bagaikan sapu lidi yang mampu membersihkan setiap jejak sampah yang tercecer. Namun jika lidi itu sendirian atau bahkan tidak menyatu - maka tidak akan mampu membersihkan walau satu sampah."
*****
Apakah Anda memiliki pengalaman terlibat dalam kerja berbasis tim? Jangan ragu untuk berbagi pengalaman kerja tim online dan offline Anda. |
---|
Saya pernah terlibat dalam kerja sama tim ketika menyukseskan pogram SDGs desa berawal pada tahun 2020 yang juga berkelanjutan hingga tahun-tahun selanjutnya.
Kerja sama tim SDGs ini dibentuk oleh kepala desa dan direkomendasikan oleh pihak kecamatan.
Tim kerja kami juga meliputi teman @aril.hatake dan @moer dalam hal menyukseskan pekerjaan ini dan kami terus berkerja sama demi desa kami.
Perlu saya beritau bahwa pekerjaan ini adalah tugas pendataan terhadap warga desa yang berbasi Kelurahan, Keluarga, Individu, dengan sistem pendataannya secara manual (Offline) dan juga harus diimput secara Online lewat aplikasi khususnya (SDGs Desa) yang diluncurkan oleh kementrian desa.
Sistem Manual - Offline:
Awal langkah kerja kami adalah membagikan kelompok kerja untuk setiap dusun dalam desa, karna desa kami memiliki 4 dusun.
Mulailah kami mendatangi pintu kepintu rumah warga dalam dusun masing-masing untuk meminta keterangan data lewat kartu keluarga (KK) yang dimilikinya, selanjutnya kami memasukkan data tersebut kedalam formulir pendataan yang telah diberikan, setelah itu kami juga mengharuskan untuk berdiskusi dengan masing-masing kepala keluarga terkait datanya.
Begitulah hingga seterusnya ketika kami menjalankan pekerjaan ini secara manual.
Sistem Berbasis Online:
Semua formulir akan dikumpulkan kebalai desa dan langkah selanjutnya mulailah kami mengimput satu data demi satu data hingga selesai secara online melalui aplikasinya yang dimaksudkan diatas (SDGs Desa).
Ditempat inilah kerja sama tim kami menyelesaikan semua tugas ini hingga tuntas.
![]() | ![]() |
---|
*****
Kendala apa yang Anda hadapi dalam bekerja sebagai tim? |
---|
Berbicara tentang kendala, semua pekerjaan akan pasti memiliki kendala. Jarang kami memperdapatkan sebuah kerja sama tim yang mulus dan tanpa ada kendala.
Maka kendala yang kami hadapi adalah hanya ketika diantara tim kami yang masih belum memahami betul tentang sistem kinerja yang harus dilakukannya. Dan ketika itu bisa diterangkan dengan jelas hingga dimengerti - maka hilanglah kendala dalam hal kami menuntaskan pekerjaan ini.
*****
Mungkinkah seseorang dapat mencapai lebih banyak dengan terlibat dalam kerja tim daripada secara individu? menjelaskan. |
---|
Sangat mungkin, karna kerja tim akan menuai begitu banyak celah untuk mencapai impian yang diharapkan.
Seperti yang saya katakan diatas dalam tafsiran istilah tersebut oleh masyarakat suku Aceh. Lantas secara individu bahwa lidi hanya mampu membawa satu sampah, namun secara menyatu dan bersama bahwa sapu lidi akan mampu menyapu semua sampah.
Begitulah jika anda pahami, dan seperti kata pepatah Indonesia yang mengatakan bahwa: Jika bersatu (tim) - kita tumbuh, dan jika bercerai (individu) kita akan runtuh.
Beginilah kiranya sepintas penjelasan yang mampu memberikan sejuta makna jika bisa dipahami.
*****
Demikian yang dapat saya kupas dalam postingan ini terkait tema: "Kerja Sama Tim Mewujudkan Impian."
Saya akan mengundang: @waterjoe @wilmer1988 @patjewell @jannatmou @mahyulmaulana agar bisa hadir dikontes meriah ini.
SEC-S10W3: Teamwork Makes The Dream Work
@steem4bangladesh
@msharif | ADMIN - FOUNDER
@ripon0630 | ADMIN - FOUNDER
@mostofajaman | MOD
@mdkamran99 | MOD
@enamul17| MOD
By: Urdu Community cruated by @yousafharoonkhan
Join our steemit Facebook page steemit community to promote the steemit all over the world, and keep continue your quality writing content on steemit
Stay together
Join the Urdu Community with more confidence.
Steem On
Join our steemit Facebook page steemit community
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you @urdu-community
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you, friend!


I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
please click it!
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)
The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you @steem.history
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Hola es un gusto saludarlo, interesante, veo que tiene experiencia trabajando en equipo a nivel laboral, ya que desde el liceo nos preparan para saber trabajar en equipo y compartir ideas, distribuir las tareas donde la suma de las partes forman el todo que necesitamos.
La responsabilidad siempre es importante como también la comunicación y por último y no menos importante el respeto.
Muy bonita su entrada, deseo que tenga éxito en el concurso, saludos cordiales ✨
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terima kasih temanku @damisvilladiego telah membaca postingan ini. Semoga anda senang 😃
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
hello my dear friend @elrazi
Yes friend I agree with you and it is true, We often hear about teamwork. There is no substitute for teamwork when it comes to doing good – we have heard this many times. And it is very true that with good team work any impossible can be achieved. Even with less skill and experience, big opponents can be defeated only by good team work.i wish you my best
Best regard @jannatmou
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you so much @jannatmou
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
for getting any success first and last think is that we should follow the rules of the game, and in team work work we get this opportunity to make self discipline and puntual to gain goals, i prefer both type of work thank you for sharing your thoughts
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you @yousafharoonkhan
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Jika dalam tim kita sama-sama membantu dalam pekerjaan
Maka impian akan selalu tercapai dan sukses.
Terima kasih undangannya
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Silahkan datang untuk kontes ini temanku @aril.hatake 👏
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Insya Allah jika saya ada kesempatan saya pasti hadir dalan kontes ini
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
My thoughts always go back to the "golden oldies," when there were no big machines to do the job. Not for building massive buildings, not for building roads, not for building cars... and.. and.. and.
How did they do it? By working together as a team.
Teamwork is vital for success, even today, when we do have machines that can make tasks easier.
Good luck with the contest, and thanks for the invite!
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you so much @patjewell
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Sulit untuk menemukan orang yang bisa mengatakan bahwa mereka tidak memiliki pengalaman kerja tim dan jujur tentang hal itu. Ini karena kehidupan itu sendiri dimungkinkan melalui interaksi sehari-hari dan upaya kerja tim.
Kerja tim memang membuat impian berhasil
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you @doppley
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Aunque en muchos momentos formamos equipos de trabajo siempre va a ver un punto de vista diferente que eso perjudicaal equipo pero hablando se puede llegar a una solución para lograr el objetivo.
Saludos 🇻🇪👍
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you @wilmer1988
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
¡Congratulations!
This post has been supported through the account Steemcurator06. for containing good quality content.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you @eliany
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit