Achievement 4 by @cekbram / Tugas : Penggunaaan Markdown bagi pendatang baru

in hive-172186 •  2 years ago 

Mengisi waktu luang bersama keluarga

Beberapa hari terakhir ini,kota Lhokseumawe selalu di guyur hujan , akibatnya membuat badan sedikit kurang fit/sakit. Efeknya sakit kepala,badan meriang, batuk2 dan lain sebagainya.
Hampir tiga hari saya istirahat total di rumah di temani istri dan anak tercinta. Setelah minum obat Alhamdulillah badan kembali fit seperti biasanya.insyaallah besok akan melakukannya kegiatan seperti biasanya.

IMG-20221005-WA0002.jpg

Jadi, untuk mengisi waktu luang hari ini saya menemani istri untuk belanja di salah satu toko yang ada di pasar inpres yaitu toko grosir Wulan kokula untuk membeli rak piring. Setelah itu kami melanjutkan untuk membeli sayur-mayur untuk keperluan sehari-hari di salah satu teman yang aktif juga di dunia steemit yaitu @elzia.

IMG-20221005-WA0000.jpg

Jadi kami membeli berbagai keperluan dapur sama beliau @elzia selain karena untuk membantu perekonomian teman juga untuk membesarkan usaha teman yang lagi membangun secara bertahap.

IMG-20221005-WA0001.jpg

Setelah semuanya selesai, akhirnya kami bergegas pulang untuk melakukan kegiatan lainnya di rumah selagi ada waktu sebelum akhirnya harus melakukan rutinitas seperti biasa.

IMG-20221005-WA0004.jpg
Tampak putri kami tertidur lelap karena kecapean

Rencana Kegiatan Di Rumah

Nama KegiatanBahan
Memperbaiki kabel listrik yang terputusObeng,kabel secukupnya,gunting
Memasang rak piringRak yang kami beli

Tabel untuk kegiatan hari ini

Begitu saya sampai dirumah, setelah istirahat sejenak, sekitar pukul 13.30 WIB Ba'da makan siang dan Solat Zuhur saya langsung melakukan tugas rumah saya yaitu memperbaiki kabel listrik yang sudah tidak lagi berfungsi.

Gambar ini memiliki ukuran 128

Itulah sedikit story' tentang kegiatan saya pada hari ini, saya membuat story ini hanya untuk menyelesaikan tugas achievement 4 saya sebagai pendatang baru yaitu tugas saya mengenai penggunaan Markdown bagi pendatang baru. Untuk tugas kali ini saya membaca panduannya dari salah satu postingan yang di posting oleh https://steemit.com/@katerinaramm

Bagi pengguna baru yang ingin melihat kata inspirasi boleh melihat video ini


sumber

Demikian dari saya @cekbram, jika ada yang salah mohon di koreksi kembali.

" Kita harus ingat bahwa setiap kegagalan bisa menjadi batu loncatan menuju sesuatu yang lebih baik "
✓Colonel sanders

Terimakasih banyak kepada
Greeter @radjasalman yang sudah membimbing saya sampai ke tahap ini.

SEKIAN DAN TERIMAKASIH

SALAM DARI SAYA @cekbram

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Terimakasih telah menyelesaikan tugas achievement 4. Silahkan melanjutkan ke tugas achievement berikutnya.
R1

Terimakasih banyak bang @radjasalman

Hi, @cekbram,

Your post has been supported by @radjasalman from the Steem Greeter Team.