Halo Sahabat Steemit...
Bagaimana kabarnya sahabat #steemit sekalian? saya berharap semua dalam keadaan sehat dan bisa beraktifitas seperti biasanya, Dipostingan sebelumnya saya sudah menyelesaikan achievement 5 task 2 dan sekarang saya akan melanjutkan menyelesaikan achievement 5 task 3 sesuai dengan arahan dari postingan milik @cryptokannon, pada kesempatan kali ni saya ingin menjelaskan dan membahas beberapa hal yang berkaitan dengan Steemyy.com. Steemyy.com merupakan sebuah tools yang dibuat oleh @justyy
• Apa yang di maksud dengan Steem Power yang Efektif? Masuk Ke Tool - Tools- Steem Account Information?
Steem Power Efektif adalah steem power yang dapat anda gunakan dan juga masih berfungsi sebagai kurasi nilai vote akun anda atau dalam istilah kata steem power yang tidak anda delegasikan.
Agar anda dapat melihat steem power yang efektif pada Steemyy.com anda hanya perlu memasukkan username pada tools tersebut. Seperti berikut pada gambar contoh di bawah ini :
Pada gambar diatas anda bisa melihat jumlah steem power yang saya miliki sekarang adalah 70.
• Bagaimana Cara Anda Mendelegasikan SP(steem power) dengan menggunakan "Steem SP Delegation Tool"?
Cara yang pertamanya adalah anda harus kembali ketempat menu yang pertama tadi atau anda bisa lihat pada gambar berikut di bawah ini :
Cara Untuk mendelegasikan steem power dengan menggunakan tools stemyy.com yaitu sebagai berikut :
• Yang pertama anda isi atau tulis nama akun steemit anda pada kolom delegator.
• Yang kedua anda isi atau tulis nama akun yang akan anda delegasikan.
• Yang ketiga masukkan jumlah/nilai steem power yang akan anda delegasikan.
• Yang keempat anda masukkan active key kemudian tekan/klik delegate seperti pada gambar di bawah ini :
• Bagaimana Anda Memeriksa Riwayat Transfer antara dua akun Steem menggunakan "Steem Wallet Tool - Steem Account Transfer Viewer"?
Untuk memeriksa riwayat transfer dua akun, caranya hanya menulis nama akun yang anda inginkan, anda bisa lihat pada gambar di bawah ini seperti yang saya lakukan. Pertama kalian harus menulis nama akun kalian, contohnya seperti @ikmalhariamuna, di petunjuk kedua anda tinggal menulis ke akun mana yang anda ingin transferkan.
• Bagaimana Anda Claim Reward STEEM atau SBD secara otomatis tanpa harus mengklik tombol klaim setiap kali menggunakan "Steem Auto Claim Rewards"?
Di tool steemyy.com anda juga dapat menjadwalkan claim hadiah pada wallet steemit Secara otomatis dengan cara anda masukkan nama akun anda dan posting key dan memilih interval waktu yang tersedia, kemudian tekan claim maka claim hadiah tersebut akan berjalan secara otomatis.
• Bagaimana Anda memeriksa laporan suara(vote) keluar untuk periode tertentu menggunakan "Steem Outgoing Votes Report"? (fitur yang benar benar indah dan penting dari Steemyy)
Untuk memeriksa laporan suara vote, anda tekan tool lalu klik dan pilih steem outgoing vote report pada bagian upvotes dan flags. Setelah anda masuk ke steem outgoing vote report, lalu isi username dan tanggal mulai sampai untuk pengecekan vote keluar.
• Bagaimana anda memeriksa laporan suara yang masuk untuk periode tertentu menggunakan "Steem Incoming Votes Report"?
Cara untuk memeriksa laporan suara yang masuk, langkah-langkah untuk masuk ke fitur ini Hampir sama dengan fitur vote keluar diatas. Anda tekan tool lalu klik dan pilih steem incoming votes report pada bagian upvotes and flags, lalu anda isi username dan tanggal dimulai sampai Untuk pengecekan vote masuk.
• Bagaimana anda memeriksa, siapa yang telah mendelegasikan SP ke akun Steem anda atau akun Steem menggunakan "Steem Power Delegator Checker"?
Untuk mencari tau delegator dengan menggunakan steem power delegator checker, langkah-langkah untuk masuk ke fitur ini cuma klik tool lalu klik dan pilih steem power delegator checker pada bagian delegator and delegatees, lalu anda isikan username dan klik search.
Demikian pembahasan saya kali ini tentang Achievement 5 Task 3 milik saya, sampai jumpa di Postingan Achievement Selanjutnya.
Terima Kasih Banyak, Saya Ucapkan kepada Bang @irawandedy @nadilchairi @radjasalman @heriadi dan Tim Greeter Yang Lainnya.
Lanjutkan ke achievement berikutnya
R: 3
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terima kasih banyak bang🙏🏻
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Hi, @ikmalhariamuna,
Your post has been supported by @graceleon from the Steem Greeter Team.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit