Achievement 2 | Basic security on steemit by @nicen-cake

in hive-172186 •  4 years ago  (edited)

3jpR3paJ37V8JxyWvtbhvcm5k3roJwHBR4WTALx7XaoRovshwEuTo7uN4vGLLYBKCWgDPWWSgYvSnf8FmPJ9So87Vtnf1ud6WhSNKCZDBG194jY6SwGMcFsg3dggWc2xkYDvE.jpeg
Saya baru saja telah menyelesaikan achievement 1. Namun karena saya tidak terlalu mengerti dengan steemit sehingga harus membaca panduan dan juga postingan orang lain untuk membuat postingan achievement 2. Dan sekarang saya akan mencoba untuk membuat postingan achievement 2 yaitu tentang keamanan dasar dari platform steemit.

1. Master Key

Master key adalah password dasar yang diberikan oleh steemit saat pertama kali kita mendaftarkan steemit, master key jugalah yang menghasilkan key-key lainnya. Jika kita kehilangan master key maka itu artinya kita telah kehilangan akun steemit kita meskipun kita masih bisa membuat postingan dengan key lainnya.

2. Posting Key

Posting key adalah password dasar untuk login ke steemit.com gunanya untuk membuat postingan dan juga keperluan lainnya akan tetapi hanya terbatas pada steemit.com tidak bisa mengakses wallet steemit.

3. Owner Key

Owner key hanya digunakan saat kita mencoba untuk mengganti/reset password steemit kita.

4. Memo Key

Memo key adalah password untuk mengenkripsi dan mendekripsi memo atau pesan saat melakukan transfer aset. Enkripsi bisa dipahami sebagai berikut yaitu untuk menyembunyikan suatu pesan asli menjadi pesan yang mudah di mengerti menjadi pesan yang tidak bisa dimengerti. sebaliknya dengan Deskripsi yaitu untuk mengubah pesan yang tidak bisa di mengerti menjadi pesan yang dapat dimengerti.

Sekian yang dapat saya jelaskan berdasarkan pemahaman yang baru saja pahami. postingan ini saya tulis untuk mengikuti panduan komunitas.
Terimakasih banyak kepada seluruh steemians Indonesia yang telah membantu saya menyelesaikan pekerjaan 2 ini dari komunitas newcomer

Achievement 1

Cc
@radjalsalman @anroja @el-nailul

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Kamu telah diupvote oleh radjasalman dari Steem POD Project

Kami memberikan voting dengan akun Kurator Komunitas Steemit @steemcurator03 untuk mendukung pendatang baru yang bergabung ke steemit.


Silakan kunjungi link ini untuk pedoman dalam melanjutkan tugas Achievement selanjutnya.

Ikuti terus @steemitblog untuk mendapatkan informasi terkini tentang berbagai event dalam steemit.
Terimakasih 🙏