Achievement 1: Introduction by @nissa-sabyan | Hai Perkenalkan aku Nissaullatifa

in hive-172186 •  4 years ago  (edited)

IMG_20210620_044226.jpg

Hai steemian semua !
Perkenalkan Nama saya adalah Nisa yang saya jadikan sebagai nama panggilan sedangkan nama lengkap Nissaullatifa yang masih berumur 20 tahun . Saya berasal dari medan, Indonesia dan masih disini sampai detik ini.

Ini kenapa saya pake dengan nama @nissa-sabyan ? Saat itu saya bingung ingin memakai nama apa lagi , dipikiran cuma nissa sabyan doang ,wkwkw gabisa di ubah lagi lho !

Pendidikan dan pekerjaan

Untuk saat ini nissa tidak kerja juga tidak kuliah, Keseharian saya cuma bantu bantu orang tua dirumah jualan semacam sembako . Alhamdulillah keluarga kami berkecukupan sekali dengan warung itu.

Pengalaman di Steemit

Soal pengalaman saya tidak bisa bilang luas, Soalnya saya disteemit juga berkat teman teman yang ajak tapi sekarang mereka kayanya engga pernah buka lagi. Entah tahun berapa saya masih disekolah , Saya diajak menulis disteemit oleh @zaiksteem dan @fakri96 katanya menghasilkan uang. Lumayan lah ya hihi

Hobi dan kebiasaan

Keseharian saya dirumah mungkin sebuah kebiasaan yang saya ciptakan sendiri, Seperti memasak , Nyuci , Nyapu , bantu jualan dan masih banyak lagi itu semua sudah menjadi kebiasaan bagi saya sehari hari. Untuk hobbi sih Selfi hihii

IMG_20210620_035030.jpg

Postingan yang saya sukai disteemit

Seperti di media sosial yang lain , Saya lebih suka membaca cerita cerita , melihat foto foto bagus. Saya hobi foto foto makanya kalo dapat gambar yang bagus , saya suka melihatnya bahkan saya simpan digalery untuk diposting di story Wa. Disteemit gaboleh ya ?hihi
IMG_20210620_035100.jpg

Postingan yang akan saya tulis disteemit

Emm , Mungkin saya lebih suka pada komunitas komunitas yang berisi foto foto. Saya akan rajin mengupload foto foto saya kedepan dan saya akan mencari komunitas nantinya yang seusai dengan kebiasaan saya sehari hari. Mohon dibantu ya kawan kawan !

Yang akan saya capai disteemit

Mungkin saya akan membawa teman teman lebih banyak lagi disteemit apabila nantinya saya betah disini. Apabila saya tidak betah membuat postingan disteemit gimana coba , mau ajak teman teman aku kan ? Berarti saya harus betah dan harus rajin buat postingan. Tentu kalo banyak yang kasih Upvote bakal betah kan ya ? wkwkw

Akhir kata

Saya pendatang baru teman teman !
Mohon dibimbing ya semoga Nissa betah dan bisa mendapat teman baru disini .

Salamku pertama kali kepada senior :
@cryptokannon
@radjasalman
@anroja
@heriadi
@tocho2
@tarpan
@njaywan
@dan_lain-lain

Terimakasih !

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Hai @nissa-sabyan
Selamat datang di Komunitas Steemit ♨️ Tugas Anda telah di periksa dan di verifikasi oleh Tim Greeter Indonesia🇮🇩 Anda dapat melanjutkan ke tugas Achivement 2. Untuk panduan penulisan Achivement 2 dapat Anda lihat di sini 👉 Panduan Penulisan Achievement 2
Terimakasih

Greeting @heriadi

Curators Note : Rate 3

Gunakan #tag baru, baca Attention : Penggunaan Tagar (tag) Khusus Untuk Newcomers Indonesia

Selamat brgabung @nissa-sabyan, have fun

Hi, @nissa-sabyan,

Your post has been supported by @tarpan from the Steem Greeter Team.