Ulat atau larva sering dianggap hama oleh sebagian orang atau petani, itu bukan karena tanpa alasan mereka menganggap ulat atau larva sebagai hama, Salah satu penyebab utamanya adalah ulat merupakan pemakan yang rakus.
Banyak ulat yang menjadi hama pertanian serius. Kenyataannya banyak spesies ngengat yang lebih dikenal pada tahap ulatnya karena kerusakan yang ditimbulkan pada buah-buahan dan hasil pertanian lain, sedangkan ngengatnya bukan merupakan hama. Sebaliknya, ada juga berbagai spesies ulat yang sangat bermanfaat bagi manusia. Misalnya sebagai sumber sutra, makanan manusia dan hewan ternak, atau untuk pengendalian biologis tanaman hama (gulma)
Itu saja yang bisa saya bagikan. Terima kasih untuk semua temen-temen steemit #aceh-team yang berpartisipasi dalam kegiatan ini.
Hormat saya sampaikan kepada @sultan-aceh yang telah melanjutkan kompetisi bertajuk CONTEST STEEMEXCLUSIVE WEEK XVII, dan kompetisi ini juga didukung langsung oleh Bapak @xpilar selaku Leader, dan juga admin dari komunitas WORLD OF XPILAR.
Thank you for participating in the macrophotography contest on week XVII @delta-one
Signed the contest committee.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit