Cumi Sambal Hijau
Bahan :
Cumi 500 gr
Cipoka secukupnyaa
Garam/penyedap
Gulpas 1 sdt
Bombai iris secukupnya
Potongan tomat /dadu
Perasan air jeruk nipis
Bumbu halus :
Bawang merah 12-15 buah ukuran kecil
Bawang putih 1 siung
Cabe hijau 1-11/2 ons
Caranya :
bersihkan cuci, potong-potong, sirami dengan air jeruk nipis dan garam diamkan 5 menit kemudian bilas, goreng cumi sebentar dan tiriskan
Cuci cipoka goreng sebentar dan asingkan
Ulek bumbu halus+garam dan air jeruk, ulek kasar/halus
Panaskan minyaak harus panas dengan api kecil. Kemudian masukkan cipika+bombai+potongan tomat, kalau sudah layu dan masukkan cumi dan cabe ulek. beri gulpas. aduk-aduk samapi tecampur rata, matikan dan siap sajikan (masukkan semuanya secara bersamaan agar rasa lebih nikmat).
[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)