Makanan Empek Empek

in hive-193186 •  4 years ago 

Hey para steemian, semoga kalian selalu diberikan kesehatan dan keberkahan di setiap hari menjalani kehidupan ini. Hari ini saya kembali mendokumentasikan beberapa foto untuk dibagikan di komunitas WhereIn.

Hari ini saya mendapati satu kotak empek empek yang berada di meja makan rumah saya. ini merupakan pesanan yang dibuat oleh ibu saya kepada tetangga yang menjual empek empek tersebut. seminggu sekali ibu saya biasanya memesan makanan ini untuk menikmati enak dan lezaynya makanan ini.

Makanan khas palembang yang biasa disebut empek empek sudah biasa kita temui di daerah kita. jenis dan bentuknya pun bermacam macam. ada yang bulat, petak, kapal selam, dan lain lain. Empek empek biasanya dimakan dengan menggunakan kuah sebagai pelengkap yang menimbulkan perpaduan rasa yang sangat enak.

ini merupakan beberapa foto yang saya ambil. terdapat 5 buah empek empek berbentuk petak dan berukuran panjang. terdapat juga satu buah plastik yang berisi kuah yang sangat banyak. kita bisa menghabiskan makanan ini sendiri dalam sekejap.
Sekian Terima kasih...

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Hi @zp97,

Cerita Yang Sangat Menarik Dari Empek-empek Palembang, Terimakasih Sudah Menggunakan Tag #wherein-id And Always Keep Your Good Post 🙂

Salam,
@victoria-bella

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)

Thanks min 🙏

[WhereIn Android] (http://www.wherein.io)

This post has been rewarded by the Steem Community Curation Project #wherein 我是谁?你又是谁?!我为什么会在这里?你加了cnsteem 没?!