SEC-S13W2– "Do you know the true meaning of the Celtic Halloween celebration?"

in hive-193637 •  last year 

halloween-7487706_1280.webp

Sumber Gambar


What do you think is the origin of a Halloween party?


Dalam beberapa artikel dan majalah yang pernah saya baca Halloween berasal dari babgsa Celtic kuno di Inggris dan Irlandia, ini adalah perayaan suci orang kristen yang selalu di rayakan setiap tanggal 31 Oktober.

Asal mula pesta Halloween saat Paus Bonifasius IV memerintahkan untuk merayakan malam 31 Oktober karena di anggap malam suci, menurut kepercayaan orang samhain malam sebelum menjelang akhir tahun adalah batas antra dunia manusia dan dunia roh menjadi kabur.

Dan mereka juga meyakini dengan merayakan pesta Halloween bisa mengusir hantu orang mati.

Do you have any beliefs associated with this “Halloween” celebration?


jack-o-lanterns-5674148_1280.webp

Sumber Gambar


Tidak, karena sedari kecil saya tidak pernah dikenalkan dengan perayaan Halloween oleh orang tua saya, saya tahu Halloween setelah saya menonton beberapa film Hollywood.

Saya juga banyak melihat perayaan Halloween di beberapaGame ternama yang memiliki ganbar ikon labu yang di buat seperti tengkorak dan di beri cahaya kuning di dalamnya.

Halloween sangat jarang di temukan di Indonesia, secara langsung saya tidak pernah melihat perayaan Halloween di rayakan di Aceh karena mayoritas masyarakat Aceh beragama Islam, akan tetapi saya sering melihat perayaab Halloween di event game seperti PUBG dan Poin Blank dulu, saya sedikit tertarik dengan perayaan ini karena akan banyak kostum hantu unik yang di pakai saat menyambut malam Halloween.

Have you ever had a paranormal experience with this date?


Sampai saat ini saya belum pernah sekalipun mengalami pengalaman paranormal, baik di tanggal perayaan Halloween maupun pada hari-hari lainnya.

Walaupun demikian saya juga percaya bahwa alam gaib dan setan itu ada, akan tetapi saya tidak terlalu percaya dengan hubungan gaib dan manusia.

Dulu saya pernah mengalami pengalaman paranormal saat saya masih sekolah di pesantren, bukan pada sata tapi saya melihat kejadian gaib ini terkena pada teman baik saya yang kerasukan setan saat sedang beristirahat di kamarnya.

Kejadiannya sama persis seperti di film, teman saya mengalami kejang-kejang dan harus di pegang ramai-ramai untuk di tenangkan, saya percaya akan hal gaib karena pada dasarnya setan dan manusia hidup saling berdekatan di dunia ini.

Inilah postingan saya untuk kontes SEC minggu ini, saya juga ingin mengundang @waterjoe, @f2i5, @sailawana, @ismuhadiadi, @dikimon2 dan buk @sailawana untuk berpartisipasi bersama di kontes ini.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Really2 awesome contest, I am very amazed by your presentation about this contest, especially in Aceh where the community is Muslim, automatically Halloween will never be allowed.

Good luck

Terimakasih bang, saya juga suka komentar anda

Greetings friend, Halloween is a fun celebration because of the costumes and candy. In some countries this celebration is not very common, such as Indonesia. How scary that paranormal experience! What a shock what your friend experienced, I hope he is well. Greetings and many successes!!

Terimakasih saudari, itu adalah perayaan yang besar, saat ini teman saya sudah baik-baik saja

Hello @ikwal, I'm sorry that this happened to your friend, but I also believe that evil and demons exist, which is why we shouldn't have these pagan celebrations, the only fun thing is seeing the costumes in the movies and the kids trick-or-treating.

Thanks for participating.


CriteriaStatusRate
Status Club
#Club5050
1/1
Steem Exclusive
yes
1/1
Plagiarism Free
yes
1/1
BOT Free
yes
1/1
Free of AI Content
yes
1/1
Quality of content
yes
1/2
Markdowns
yes
2/2
Total
8/10
Support null 25%
yes
Verification date:
October 29, 2023

Terimakasih atas verifikasi nya saudari