Menyoal Pengharaman Crypto

in hive-198626 •  3 years ago 

FB_IMG_1636043614817.jpg

PWNU baru saja kelaurkan fatwa yang haramkan crypto. Alasannya: spekulasi!

Memangnya apa yg tidak spekulatif dalam sistem kapitalisme yang sedang menjangkini seluruh dunia hari ini? Milton Friedman, ekonom tersohor neoliberal yang membela keberlangsungan kapitalisme pernah berujar: kapitalisme adalah meja kasino yang besar. Orang-orang yg terlibat di dalamnya adalah penjudi.

Crypto lebih masuk akal bila diharamkan oleh otoritas. Pemerintahlah yang mestinya khawatir pada crypto. Masuk akal bila pemerintah china melibas habis crypto. Sementara di negara demokrasi, tendensi utk mengatur perkembangan crypto sedang terjadi.

Pemerintah melarang crypto karena ia akan menyulitkan likuiditas dalam perekonomian. Ini membahayakan keberlangsungan kapitalisme. Kebijakan fiskal dan moneter yang dimaksudkan utk atasi paradox of saving akan sulit tercapai. Kapitaslime tak takut pada apapun kecuali satu: deflasi. Demi cegah deflasi, maka pemerintah termasuk bank sentral, perlu mengetahui laju uang berbedar selengkap-lengkapnya. dari situ, bank sentral dan pemerintah akan intervensi untuk pengaruhi sirkulasi uang. Sementara dalam crypto, hal itu tak dimungkinkan.

Lucu betul pengharaman karena alasan spekulasi ini. atau jangan-jangan motif tersembunyi dibalik pengharaman itu sebetulnya didasari harga emas yg kian merosot kerena polularitas bitcoin? hehehe

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Hola @hariszulvianda le hemos colocado el rol de Spam ya que su contenido no se ajusta a las reglas de la comunidad. Por lo que le invitamos a que se rija a las mismas 👉REGLAS Y RECOMENDACIONES BÁSICAS DE LA COMUNIDAD CRYPTO.KIDS👈