Masya Allah Puluhan Pelajar (santri) Kontingen Aceh berangkat ke Jepara untuk mengikuti lomba Nasional (MKQ)

in indonesia •  7 years ago 

Salam sahabat steemians, apa kabar anda semua. Semoga sehat wal-afiat. Amin.

Pada kesempatan ini saya akan mengposting sebuah berita tentang keberangkatan pelajar berprestasi dari kontiven Aceh.
Sejulah santri tertiba di Bandara Sultan Iskandar Muda (Aceh Besar) pada pukul 8.00 untuk penerbangan ronde kedua. Ronde pertama telah diberangkatkan pada pukul 7.00

image

Para peserta ini terlihat begitu semangat untuk berangkat dan mengikuti kegiatan tersebut.
image

Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin setiap 3 tagun sekali yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama Jakarta.

Peserta yang mengkuti acara tersebut mewakili beberapa dayah atau pondok pesantren di aceh. Salah satunya adalah dayah mudi. Dari dayah mudi mengirim sebanyak 15 peserta yang akan bersaing di bidang masing-masing sesuai dengan potensi dan kapasitas keilmuan.

Semoga mereka sukses dalam kompetisi ini dan membawa harum nama Aceh di kancah nasional. Amin..

Follow me, @abiismail

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

semoga kalian berhasil, amin

Semoga sukses adik2 kami