Coretan Singkat Saya Untuk Seluruh Steemian Indonesia

in indonesia •  7 years ago 


Image Source

Beberapa hari yang lalu saya di kaget kan dengan sebuah situasi yang tidak biasa , bahkan saya merasa situasi tersebut harus di tangapi dengan serius dan kepala dingin , bagaimana tidak ? jika kita melihat kembali ke beranda dan melihat salah satu post paulag yang menulis tentang kurator. banyak pro dan kontra di sana.

Oke. saya juga punya penilainan , setiap orang punya penilaiannya sendiri, akan tetapi yang menjadi perhatian saya adalah kenapa situasi terus panas dan mengakar serta terus berkelanjutan , yah. saya sedikit tahu dengan keadaan hubungan komunitas yang ada di indonesia khususnya aceh. kenapa kita harus saling menyalahkan.

Jujur saja saya sangat ingin kita bersatu dan membangun komunitas yang indah untuk kita semuanya. bersatu mencari solusi demi kita semuanya. bersatu demi kesuksesan bersama. membangun persaudaraan yang indah.

INDONESIA merupakan penghasil steemian, bisa saya katakan terbesar saat ini berdasarkan data yang pernah saya baca, coba kita renungkan jika kita ini kompak semuanya. tidak ada yang mustahil yang dapat kita capai di steemit ini. dengan bersatunya kita , membangun relasi besar lagi dengan orang luar serta kita dapat membangun kerjasama yang lebih baik lagi. ini tidak mustahil.

Jujur ketika sampai pada baris ini saya sedikit merasa ragu dan takut menyinggung pihak tertentu , namun saya ingin menekankan bahwa tulisan ini bukanlah hal negatif , saya hanya ingin mengutarakan isi hati saya yang juga merupakan steemian indonesia.

Sampai saat ini saya masih belum melakukan apa-apa untuk komunitas steemian indonesia, belum memberikan kontribusi saya untuk steemian indonesia, yah, setiap orang punya hak dan kewajiban untuk sama-sama memajukan nama steemian indonesia.

Dari lubuk hati saya yang paling dalam , saya sangat ingin sekali kita semuanya dari semua pihak untuk bisa duduk ngopi dengan wajah tersenyum . membicarakan hal-hal hebat demi semua steemian indonesia. ini adalah harapan dari saya yang masih pemula di steemit dan juga warga steemian indonesia.

Mari kita lupakan masalah yang sudah terjadi dan kesampingkan masalah pribadi karena jika seperti ini terus pastinya akan menghambat perkembangan kita dan warga steemit pastinya. karena apapun yang dibuat akan terlihat salah jika masalah sudah melekat di hati. maka dari itu mari kita maju bersama.

Menjadi seorang kurator tidaklah mudah , memecahkan masalah selama ini juga tidak mudah . karena itu saya dan mungkin warga steemit lain berpendapatkan seperti saya yaitu ingin para senior di steemit untuk dapat berdiskusi dengan baik demi kepentingan warga steemian di indonesia .....

Tulisan ini tidak ada unsur menghina atau apapun itu yang negatif
saya harapkan jika yang membaca tulisan ini dapat berkomentar dengan positif

Jangan Lupa Tersenyum
by: @arie.steem

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Kita semua adalah kurator, kenapa saya katakan demikian? Karena kita smua mengkurasi orang lain, buat apa kita punya steempower banyak2 klo hanya untuk pajangan saja ? Long time brader @arie.steem

bek neu sindir long bg hai ,, wkwkwk

Hana hai, tapi sengaja bah meureumpok vote lom dari @arie.steem, that palak kuh han tom keunong vote le nah, peu tameng lom lon dalam autovote lage awai lom beh?

Wanipiro bg beh.. Sekali long vote neukali x aju. Sibulan 20sbd manteng. Hhhaaa 😂

What???

Hhhaaa.. Kan ongkos buat bayar sewa steemvoter bg 😂

salam persatuan..

saya Resteem ya
follow me @indonesiansteem

nyo peu adek puncak bukit ? sama that cara kerja duakeh

Hhhaaa lawak

nyan aneuk kumum puncak bukit. Saboh nek laen mak ih

saya dari Kalimantan, akun ini khusu untuk sharing Konten tentang Indonesia

Saya sangat setuju dengan tulisan anda. Kita memang perlu untuk bersatu agar bisa tumbuh dengan subur.
Maka hal yang selama ini keliru di antara kita, mari sama-sama kita meluruskannya.
Mungkin perlu lahir Steemians seperti anda agar perbedaan bisa di selesaikan.

#mantap

mantap.... hheee
terima kasih banyak @syehlah

salam saudara,!


Inilah yang diharapkan oleh banyak steemian di indonesia dan khususnya aceh, kita adalah saudara dan kita juga satu keluarga (keluarga yang sekarang sama-sama berada di dunia steemit). perselisihan bukanlah hal yang bagus dan alangkah bagusnya kita semua menyelesaikan masalah ini. Lupakan masalah yang tidak bagus dan hilangkan kebencian yang sudah ada, karena dengan semakin lama masalah ini tidak diselesaikan maka semakin banyak steemian baru yang muncul dan menebar kebencian.

Terimakasih @arie.steem.

damai itu lebih indah ... hhee :D

Mantap.. semoga apa yg diharapkan inj bisa terwujud agar sudikiranya nanti setiap steemian yang pemula bisa maju dan berkembang bersama-sama.

amin.. semoga bisa tercapai

Sesekali keluar jurus bung @arie.steem meudeh bahagia teuh.. hehehhee.. oke.. cekidot

Saya juga menunggu moment untuk bisa diluruskan di meja kupi, bukan saling bertikai dalam postingan yang masih belum bisa menerima kenyataan layaknya orang yang dilanda musibah, banyak kesalahpahaman yang terjadi saat ini, baik pada postingan paulag yang ingin menambah kurator konten untuk Indonesia, bukan untuk melengser kurator yang ada, inilah yang terjadi pertikaian hebat dalam postnya , di tambah dengan kisruh antar komunitas yang tidak berada pada satu meja untuk menyelesaikan masalah. Beberapa saat yang lalu sudah saya posting "Steemit milik Kita Bukan Kelompok, Berbeda Tapi satu" Asai cabôk nibak kudè, asai pakè nibak seunda.

Duduk dan Berbicara atas dasar kepentingan semua pihak, bukan berdiam akan egoan dan rasa benci, bukankah damai itu indah? bersilaturahmi jauh lebih baik, dan disebalik kelompok yang bertikai terdapat orang-orang hebat yang bisa mencarikan titik temu, mencari solusi dan membangun wadah yang lebih baik dan menggagas program-program nyata yang bisa bermanfaat bagi pengguna steemit baik sebagai steemians maupun pun di luar steemit.

Membicarakan hal-hal hebat seperti arie katakan, bukan berdiam menerima masalah dan keadaan... tabeekkk keu @arie.steem.. hehehehe

hhheee,,, saya selama di steemit juga sering mengikuti perkembangan steemit di indonesia khususnya. walau memang selama ini saya tidak kemana-mana karena saya bukan siapa2 karena itu saya lebih baik berdiam diri, akan tetapi ketika situasi sudah seperti ini saya juga merasa ingin tergerak setidaknya sedikit membantu meluangkan kasih sayang dan persaudaraan yang indah dengan teman-teman lain.

tulisan saya diatas mgkin mewakili perasaan teman steemit lainnya. saya berposisi sebagai steemian indonesia. yah saya sangat dan menghargai niat @abunagaya yang juga menanggapi hal ini.
semoga kita dapat berjumpa dan ngopi bareng agar semua menjadi indah.

pakat lon beh. janji cuma pesan sanger pancong tanpa kue. colek @arie.steem @abunagaya

Ini baru nya postingan bermanfaat, dan saling menghargai tidak saling mencela, menjelekan, menghina ,atau menjatuhkan pihak tertentu, seharus nya kita satu suara untuk memajukan steemit di indonesia, walapun komunitas banyak tapi kita tetap sehati, seperti hal nya negara kita tercinta walaupun kita berbeda beda tetapi kita tetap satu (bhineka tunggal ika)....
Saya pribadi suka dengan cara pemikiran anda dan saya, angkat tangan hormat buat bg @arie.Steem

Wah terima kasih banyak supportnya @rikiandri
Kita memang harus bersatu demi kepentingan bersama..

Daripada meributkan masalah seperti itu, lebih baik fokus pada kualitas postingan sendiri membangun jaringan dengan komunitas luar @arie.steem. Saleum Tujoh Aneuk Jaroe.

Iya benar sekali itu bg ayie..hhee
Kdang hati dan pikiran juga memaksa untuk peduli

sayangnya aku ga ngerti bahasa daerah kalian, sepertinya seru untuk membaca komennya dan beberapa postingan yang saling bersahutan. Tapi sedikit aku juga sedih lihat kita ribut seperti itu. Memang benar mungkin kata pepatah, bersatu kita teguh, bercerai kita kawin lagi. Eh salah. . .hahahhaha

Macam kita baca koment di yousup 😂
Karena serunya di koment yah. Wkwk
Mau bljar bhsa aceh
Ketik reg spasi 5sbd kirim ke arie.steem

reg spasi 5sbd

hahahah

Loen hanarhooehh Koment Boehh, baca-baca Mantoeng,...
Manduemm Lider Ijak Komentar Keunoe, Manduem mengarah, saat nya mengatur waktu untuk Yang terbaik, Salam 7 JARI

man nyo ka neu koment , kiban ile bg