Pada pertandingan copa delrey yang dilangsungkan jumat 12 januari dini hari tadi, mempertemukan antara barcelona berhadapan dengan celta vigo, ini merupakan leg ke dua pada babak 16 besar ini.
Pertandingan sangat dinantikan kareena kedua clu bermain imbang 1-1 pada leg pertama, namun tuan rumah barcelona kali ini tidak ingin mengecewakan pendukungnya sendiri yang memadati new camp dini hari tadi.
Barca yang bermain didepan pendukungnya sendiri langsung tancap gas pada menit ke 13, goal di ciptakan oleh sang bintang lionel messi. Tak puas dengan hanya satu goal, messi kembali mengecewakan pendukung celta vigo dengan kembali membobol gawang pada menit ke 15, barcelona memimpin 2-0
Tidak puas dengan dua goal, club catan ini kembali menambah pundi goalnya pada menit 28 melalui kaki mungil jordi alba. Goal ke 4 dan 5 barca masing masing dicetak oleh suarez dan ivan rakitik.
Hasil pertandingan tersebut membuat barcelona lolos ke babak 8 besar copa delrey, kita doakan saja semoga club catalan ini berjumpa dengan los blancos nantinya(Julukan real madrid).