A Bier of Heart | Keranda Hati |

in indonesia •  7 years ago  (edited)

Keranda Hati

Kubunuh ia di saat ujung hijau mengintip dunia
tak sedetik kubiarkan hidup udara
air pun tidak meski setetes
kuberlari secepat bayang
sebelum ia tinggi menjulang
kukirim keranda di kembara angan

Kematian ini adalah awal kembara angan
bukan menuju kesunyian
tapi merangkai mimpi tercerai

Lelah hati menunggu purnama
tercecer di pulau tak bernama
sedang perjalanan tanpa cahaya
dan hati buta membaca tanda

Kunang-kunang juga sumber cahaya
tapi tak cukup terang mengirim tanda
cahaya di ujung rerumputan unjuk diri
sedang matahari belum menyala

Kapan tiba di ujung perjalanan
bila kehampaan selalu melanda

Lhok Seumawe, 9 Agustus 2007



Source


A Bier of Heart

I kill him when the green tip peeks around the world
not a second I let the air live
water is not even a drop
I ran as fast as a shadow
before he rose high
I sent the a bier in the wilderness

This death is the beginning of the jail
not into the silence
but stringing up a divorced dream

Tired of waiting for the full moon
scattered on an unnamed island
was traveling without light
and blind heart reading signs

Fireflies are also light sources
but not enough to send a sign
the light at the end of the grass is showing off
while the sun is not yet lit.

When to arrive at the end of the journey
if the void always strikes

Lhok Seumawe, August 9, 2007



Source


DQmNuF3L71zzxAyJB7Lk37yBqjBRo2uafTAudFDLzsoRV5L.gif

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Beautifull <3

Thanks so much @jonbonjesus.

Anda orang yang berjiwa social dan mendidik..
Mantap, bagus sekali..
saya suka postingan anda..
Follow Me :
Steemit @imranpase2000
Facebook: Imran Pase
Instagram; @imran pase
WhatsApp+6282161806976

bereh

Trims, hehehehe....

#Wow
Thats a great post,,
i am a big #fan of you,,

keep it up,,
i always #support you

Thank you @ayujufridar

Thank you for your appreciation @shagor0168. It makes me moody to writing.

Nostalgia bang @ayijufridar hehehe dalam banget maknanya

Apakah puisi menyesuaikan photo,atau photo menyesuaikan puisi ?

Sepertinya dua2nya bang @emnajourney. Hehehe. Hanya penulis yang lebih tau maksud dari foto dan puisi itu. Kita hanya menafsirkan sesuai pikiran kita bang @embajourney. Salam kenal dari saya @nyakti

Bang @ayijufridar saya tanggapi dengan cara alam saja ya, menurut saya, sejecil apapun makhluk ciptaan Allah tetap ada fungsinya masing-masing..

Saya suka puisi... :)

Kalau pak @ayijufridar memang master@ yg saya kagumi...

Poetry very powerful

Dimana-mana mencari bantalan, apa hal (jarjit sing), hehehe