Hai sahabat stemian,
Pada artikel ini, sedikit saya mengulas objek wisata kebun binatang ragunan. Kebun binatang ragunan berada di pasar minggu Jakarta Selatan. Hiburan rakyat murah meriah ini sangat layak untuk dikunjungi dengan koleksi hewan yang beragam seperti jenis burung, ular, mamalia seperti gajah, kuda dan bahkan onta. Berhati hatilah disetiap area kebun binatang dan jangan terlalu dekat, pernah ada seorang pengunjung terlalu dekat dengan hewan kera jenis siamang karena keasikan Selfi handphonenya ditarik oleh si kera sehingga handphonenya dibawa kabur, beruntung ada pengawas yang berjaga sehingga masih bisa diselamatkan.
Tiket masuk ragunan sangatlah murah, dengan harga masuk per orang Rp. 4.000,00,- (empat ribu rupiah). Sudah bisa menikmati semua area kebun binatang yang begitu luas. Pada kesempatan ini saya lebih tertarik untuk mengelilingi kebun binatang ragunan dengan bersepeda sambil olahraga dan cuci mata (dalam makna positif). Harga sewa sepedah Rp. 10.000,-00,- (Sepuluh ribu rupiah) per jamnya. Selain bisa menikmati wahana kebun binatang, juga bisa menikmati alamnya yang begitu asri dengan banyak jenis pepohonan menghijau, sungai dan jalan-jalan dilalui juga cukup menguras tenaga dengan banyak tanjakan dan turunan.
Diarea kebun binatang ragunan juga banyak yang berjualan ditempat tempat khusus yang sudah disediakan jadi jangan khawatir jika kelaparan atau kehausan. Jika berniat berkunjung ke kebun binatang ragunan tetap utamakan keselamatan, tidak merusak tanaman dan melindungi hewan yang ada. jangan buang sampah sembarangan, agar tetap terjaga keasriannya buat anak cucu kelak. Mungkin suatu waktu pohon dan hewan saat ini bisa punah jika tidak dilestarikan dan dijaga dengan baik.
Salam steemian Indonesia (KSI), salam satu jiwa.
Berbeda beda tetap satu jua itulah Indonesia.
Wow
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Apanya yang wow @vitola 😎😎😎
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Wow juga hehehehe 😎😎😎
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Drpd wew 😁
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
syahdu sepertinya bisa bersepeda ria bersama keluarga atau pacar
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Hahaha betul kali bang@hendrafauzi
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Saya belum pernah berkunjung ke Ragunan. Satu2nya bonbin yang pernah saya kunjungi adalah KBS di Surabaya. Dari foto yang anda posting kelihatannya Ragunan lingkunganya lebih asri drpd KBS..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Boleh di coba bang kalo ke Jakarta mampir, heee.. kalo KBS Surabaya belum pernah juga, semoga nanti bisa mampir juga... Buat bahan haaa...
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit