Rumah Tahanan Sukamiskin

in indonesia •  7 years ago 

Kemewahan LAPAS Sukamiskin sangat ironis adanya perlakuan napi si kaya dan si miskin,di mana para napi koruptor bisa merenovasi sel tahanan dengan mewah sementara si miskin harus bergerombol dalam tahanan yang penuh sesak yang sudah tidak layak lagi untuk ditempati,
Ketika itu saya ingat dengan adik adik kita di daerah terpencil hanya ingin ikut pertandingan sepak bola tapi tidak punya sepatu dan kaos bola,dan ketika itu juga ingat bisa Siti dan kawan kawan yang mencari cara karena sulit untuk mengairi sawahnya,dan teman teman di kampung yang membangun tower provaider signal di hutan hutan di luar Jawa tanpa makan yang layak dan tanpa upah yang layak,

image

Sementara banyaknya narapidana korupsi mereka ingin di tahanan di Sukamiskin karena mereka di perlakukan seperti Raja karena punya uang banyak dari hasil korupsinya,hal ini menjadi cerita klasik bagi narapidana korupsi dan menjadi tempat yang nyaman
bagi para koruptor bersarang,
Bagi para koruptor kelas kakap mereka bisa meloby sana sini para pejabat mulai dari kepala lapas,kejaksaan,bahkan menteri hukum sekalipun,
Kapankah korupsi di kalangan pejabat bisa selesai di atasi sekalipun regulasi yang sudah di anggap matang realisasi masih saja buram.

image

Demikian cerita singkat tentang Rumah Tahanan Sukamiskin di kota Bandung,Indonesia
Selamat siang steemian @elsistrisetiawan

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!