Hadiah Ketika Lalai Sholat Shubuh

in indonesia •  7 years ago 

Assalamu'alaikum sahabat steemian, apa kabar? Semoga selalu dalam lindungan Allah SWT.

image

Pada kesempatan kali ini saya akan sedikit memaparkan mengenai hadiah yang kita peroleh ketika kita tidak melaksanakan sholat shubuh atau lalai untuk melaksanakan sholat shubuh, diantaranya yaitu :

Rugi tiada untung
Ketika kita tidak melaksanakan atau lalai terhadap sholat subuh makan kita akan mendapatkan hadiah berupa rugi tiada untung. Selama satu harian kita berusaha yang kita dapatkan rugi semua, usaha kita lancar, dagangan kita habis, uangnya banyak namun bocornya akan banyak juga tanpa kita sadari

Susah Tiada Senang
Selain rugi berkepanjangan selama satu hari, hadiah kedua yang mengiringi adalah selalu merasa susah berkepanjangan. Begini susah, begitu susah, kesini susah, kesitu susah, semua jadi susah, susah, dan susah.

Sibuk tiada henti
Hadiah terakhir yang kita dapatkan ketika tidak melaksanakan atau lalai adalah kita akan sibuk tiada henti oleh urusan dunia, tanpa terlintas dipikiran kita bahwa ada khirat yang menanti penjelasan pertanggung jawaban apa saja yang telah kita kerjakan selama di dunia.

Semoga bermanfaat, terus berusaha jadi lebih baik hari demi hari. Karena logisnya kita tidak berusaha menjadi lebih baik dari orang lain, melainkan berusaha menjadi lebih baik dari diri kita yang dulu.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

It is useful, memang sudah seharusnya kita saling mengingatkan supaya tidak larut dalam kesalahan yang dianggap sepele padahal sangat lah berdosa bila ditinggalkan...
Follow me back 👌...

Iya @afrizal-ari saling mengingatkan dalam kebaikan dan kesabaran.. udah di follow back ya

Nyan....mantap that that

Syukran ukhty

haseeeeek kena vote ama owner langsung naek votenya

Jangan owner aja di bilang, udah vote belum .. 😂

nilai vote lagi anjlok :'D jadi puasa dulu

ok siap

Atagfirullah.. semoga kita terhindar dari kelalaian tersebut.

Aamiin

Mantap kali memang postingan ini

Terimakasih @nurhayati mohon bantuannya dalam menulis kedepan yaa

Bagus buat renungan pagi ini,. Makasih ud berbagi semoga kita termasuk dalam pejuang subuh semuanya... :)

Sip @rukaiyahhusaini senang bisa berbagi. Tentunya harus saling mengingatkan dalam kesabaran dan kebenaran. Aamiin