5 Badan Intelijen Negara Yang Paling Disegani Di Dunia

in indonesia •  7 years ago  (edited)

Spy-Gadgets.jpg

KakaKiky - Setiap Negara pasti memiliki mata-mata ataupun badan intelejen, keberadaannya pun menjadi suatu hal yang sangat penting bagi suatu Negara.
Nah, pada kesempatan kali ini aku akan memperlihatkan 5 badan intelejen Negara yang paling disegani di dunia guys! Badan intelejen apa sajakah itu? Apakah BIN (Badan Intelejen Negara Republik Indonesia) juga termasuk kedalamnya? Baiklah ayo simak penjelasan berikut ini.


5| ISI (Inter-Services Intelligence) – Pakistan

How-to-join-ISI-in-Pakistan-as-Officer-Agent-Jobs-as-Career-Inter-Services-Intelligence.jpg

ISI merupakan badan intelejen yang cukup disegani di dunia, badan intelejen ini berasal dari Pakistan. Setelah perang India-Pakistan yang terjadi sejak tahun 1947, Pakistan juga mendirikan ISI pada 1948. Pada tahun 1980, mereka pun pernah menggagalkan rencana kudeta berdarah yang dilakukan oleh sejumlah pejabat militer di Negara itu sendiri.


4| DGSE (The Direction Generale de la Securite Exterieure) – Prancis

DGSEFranceLogo.png.jpg

DGSE ini dibentuk pada tahun 1982 dengan tujugan menggantikan badan intelejen yang telah ada sebelumnya, lembaga intelejen ini kemudian bertanggung jawab untuk mengumpulkan data intelejen, pencegahan deteksi, serta menemukan kegiatan spionase baik dari dalam maupun luar negeri.


3| GRU (Glavnoye Razvedyvatel’noye Upravleniye) – Rusia

spetsnaz-gru-1024x576.jpg

Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti atau yang disingkat KGB memang telah ada dan sangat dikenal sebagai badan intelejen utama yang tangguh di Uni Soviet sejak era 1954-1991. Namun, setelah uni soviet runtuh, KGB pun juga ikut dibubarkan. Namun faktanya, sejak tahun 1918 sudah ada GRU yang diberikan tugas untuk menanggani semua tugas intelijen militer sebagai lembaga yang utama.


2| MI6 (The Secrets Intelligence Service (SIS) – Inggris

Secret_Intelligence_Service_logo.svg.png

Siapa yang tidak tahu MI6? Mungkin bagi kamu penggemar james bond ataupun film mission impossible pasti sudah akrab dengan agen mata-mata dari MI6. Ya MI6 atau disebut juga SIS memang sudah hadir sejak sebelum terjadinya perang dunia 1, tugasnya adalah untuk memata-matai kegiatan pemerintahan di kekiasaran Jerman. Sampai pada abad ke-20 dan 21, lembaga ini pun telah terlibat dalam berbagai konflik besar di dunia dan melakukan sejumlah misi rahasia.


1| CIA (Amerika Serikat)

CIA_flag.png

Dan yang satu ini pasti semuanya juga tahu, CIA (Central Intelligence Agency) merupakan badan intelijen yang dimiliki oleh amerika serikat, meskipun baru didirikan pada tahun 1947, namun keberadaannya sudah begitu fenomenal hingga sekarang. Para agennya pun memiliki banyak kemampuan khusus yang didukung dengan berbagai macam teknologi canggih, selain itu agen CIA juga tersebar sebagai mata-mata di banyak Negara di Dunia.

Dan ya, itulah kelima badan intelijen Negara yang sangat disegani di dunia, cukup disayangkan memang BIN belum termasuk diantaranya, namun semoga saja kedepannya BIN bisa menjadi salah satu diantaranya. Cukup sekian postingan kali ini see you in the next post!
8703578b-e772-4465-810b-ab43b63091bc.jpg

Referensi Artikel : Tentik.com

Sumber Gambar :
getdatgadget.com
gotest.pk
Wikipedia
geopolitics.co
jamesbond.wikia.com
cnc.wikia.com
8703578b-e772-4465-810b-ab43b63091bc.jpg

Thanks For Reading My Post!
Please Follow My Account : @kakakiky

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Welcome to Steemit kakakiky. Let me know if you got any questions about Steem/Steemit. The official FAQ can be found here and is quite extensive https://steemit.com/faq.html - Also, Steemit is just one of the sites using Steem the blockchain. We also have Dtube, Dsound and Steepshot if you prefer videos,music or pictures instead of blogging content. And many more of course!

thanks so much fot the information @janne ^_^

welcome kakakiky! Im looking forward to read your posts :D

welcome to steemit.. ^^

welcome to steemit kakakiky :D btw BIN nggak masuk gan? hehehe