206#learn to create animation using FLIPA CLIP

in indonesia •  6 years ago  (edited)

ASSALAMUALAIKUM .


Bola2.gif


Setelah postingan 205 mencoba membuat animasi si ayam petarung,sore tadi selepas kerja menyempatkan diri mencari tahu bagaimana cara kerja aplikasi FLIPA CLIP.


image


Aplikasi ini adalah aplikasi membuat animasi cartoon.Sangat menyenangkan dan sangat mudah menggunakan aplikasi ini.Demi memuaskan hasrat saya membuat 1 vidio lengkap akhirnya saya mengerjakan dengan tema sederhana ini .mencoba dengan gambar bola warna warni .

Proses Untuk membuat animasi ini menggunakan 79 gambar yang di gabungkan ,menggunakan pengaturan pilihan 8fps.FPS adalah frame per second/8 gambar per detik .Untuk pengaturan fps bisa di ubah ubah sesuai kebutuhan.


image


Untuk menyelesaikan 79 gambar bola bola ini saya membutuhkan waktu 3 jam,Dari Hasil dari 79 gambar dengan 8fps ini menghasilkan durasi 8 detik saja.Dan sekarang saya baru paham mengapa saat saya menonton animasi kartoon pendek dengan durasi 1 menit saja tim kerjanya bisa sampai 20-30 orang kerja.

Berikut beberapa proses pembuatan farame by frame yang saya screen shoot.





Tampak seperti titik titik berwarna ya..heheheheee

SEMOGA TERHIBUR DAN TERINSPIRASI UNTUK MENCOBA.

GM_20180501_21859.gif

U5dsEarNuQgSC6jVVg4ce4mCDrhub1n_1680x8400.jpeg

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Vidio bola nya lucu

Terima kasih.

Sama sama mas

mantap bg sukses terus...

Amin bro @firman123 .semoga tetap semangat .

Dear Artzonian, thanks for using the #ArtzOne hashtag. Your work is valuable to the @ArtzOne community. Quote of the week: Art, freedom and creativity will change society faster than politics. -Victor Pinchuk

Thanks @artzone

Halo @komenk81, terima kasih telah menulis konten yang kreatif! Garuda telah menghampiri tulisanmu dan diberi penghargaan oleh @the-garuda. The Garuda adalah semua tentang konten kreatif di blockchain seperti yang kamu posting. Gunakan tag indonesia dan garudakita untuk memudahkan kami menemukan tulisanmu.Tetap menghadirkan konten kreatif ya, Steem On!