Culinary(Kuliner) Indonesia "Jengkol Rendang" [ENG-INA] #1

in indonesia •  7 years ago 

[ENG]

Hello Steemian!

How is everything, wherever you are may always be given health. Meet me again @ motivator1mtk who always provide quality and interesting news. On this night I will provide very interesting and delicious information. This discussion about Culinary Indonesia is very famous throughout Indonesia even to the world. This food is known as Jengkol Rendang, which is a typical food of Asia and also especially Indonesia.

Jengkol is a plant whose tree can grow big whose fruit is round and dark brown.

Rendang is a dish that has a distinctive spicy flavor that is processed with various kinds of herbs and spices.

So, Jengkol Rendang is a jengkol fruit cooked with a variety of herbs and spices that have a distinctive spicy flavor.

How to Cook Jengkol Rendang

  1. Prepare the jengkol that has been cleaned
  2. Prepare spices consisting of: ginger, chili, pecan, tumbar, garlic, onion. Blend all spices until smooth.
  3. Then sauteed with a little oil.
  4. Add salt and sugar to taste, stirring evenly. 
  5. Then input jengkol that has been cleaned. Stirred evenly and continuously until the smell is delicious.
  6. Serve jengkol rendang that has been cooked to the container and jengkol rendang delicious ready to eat.

To make it easier to understand how to cook jengkol rendang. I will give his vid.

Behind the delicacy jengkol rendang this, if we eat it can cause bad breath.

How to eliminate bad breath from consuming jengkol is to drink coffee. These are tips and experiences from me personally.

Thank you for reading my writing until the end, may be useful for all of us. Because of the pleasure we have to feel together. All of me @motivator1mtk.


[INA]

Hello Steemian! 

Apa kabar semuanya, di mana pun anda berada semoga selalu diberi kesehatan. Bertemu lagi dengan saya @motivator1mtk yang selalu memberikan berita yang berkualitas dan menarik. Pada malam ini saya akan memberikan informasi yang sangat menarik dan lezat. Pembahasan ini tentang Kuliner Indonesia yang sangat terkenal di seluruh indonesia bahkan sampai mendunia. Makanan ini dikenal dengan nama Jengkol Rendang, yang mana makanan ini merupakan makanan khas Asia dan juga khususnya Indonesia. 

Jengkol adalah tumbuhan yang pohon nya dapat tumbuh besar yang buah nya berbentuk bundar dan berwarna coklat tua.  

Rendang adalah masakan yang memiliki cita rasa pedas yang khas yang diolah dengan berbagai macam bumbu dan rempah-rempah. 

Jadi, Jengkol Rendang adalah buah jengkol yang dimasak dengan berbagai macam bumbu dan rempah-rempah yang memiliki cita rasa pedas yang khas. 

Cara Memasak Jengkol Rendang 

  1. Siapkan jengkol yang telah dibersihkan 
  2. Siapkan bumbu-bumbu yang terdiri dari: jahe, cabai, kemiri, tumbar, bawang putih, bawang merah. Haluskan semua bumbu sampai halus.
  3. Kemudian ditumis dengan sedikit minyak. 
  4. Tambahkan garam dan gula secukupnya, diaduk secara merata.
  5.  Kemudian masukan jengkol yang telah dibersihkan. Diaduk secara merata dan terus menerus sampai tercium aroma yang sedap. 
  6. Sajikan jengkol rendang yang telah masak ke wadah dan jengkol rendang yang lezat siap di santap.

Agar lebih mudah dalam memahami bagaimana cara memasak jengkol rendang. Saya akan memberikan vidionya. 

Di balik kelezatan jengkol rendang ini, apabila kita memakannya dapat menimbulkan bau mulut. 

Cara menghilangkan bau mulut akibat mengkonsumsi jengkol adalah dengan minum kopi. Ini adalah tips dan pengalaman dari saya pribadi. 

Terima kasih telah membaca tuulisan saya sampai akhir, semoga bermanfaat bagi kita semua. Karena kenikmatan itu harus kita rasakan bersama. Sekian dari saya @motivator1mtk.    

source image

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

bikin ngiler

hehe