Kun Anta / Jadilah Dirimu Sendiri

in indonesia •  6 years ago 

Dear sahabat. Masih kuatkah anda menghadapi segala cobaan yang datang silih berganti? Sebenarnya pertanyaan itu saya tuju kepada diri saya sendiri. Dimana banyak postingan yang saya baca selalu memotivasi saya, dan kita semua untuk terus berjuang dan bertahan, sampai kita gapai apa yang kita harapkan. Kita akan sampai pada tujuan, bila kita tetap pada arah yang telah kita tuju di permulaan.

Tidak disangkalkan, bahkan saya akui, berkat suatu informasi, saya dan anda ada di platform steem. Kita kemudian menjadi bagian dari komunitas besar ini, dengan proses yang tidak simple, bahkan sebagian kita telah kesasar entah kemana. Sampai akhir nya merasa lelah dan terhenti. Semoga yang demikian bukan kita. Kita punya tujuan dari setiap tindakan sebagai hasil dari keputusan.

Steemit adalah hamparan dunia maya yang sangat luas, yang didalamnya terdapat berbagai platform, dengan berbagai keuntungan untuk include didalamnya, serta dengan berbagai peraturan pula. Berbaurlah kebagian mana kita ingin mendapatkan, asalkan Kun Anta/ Jadilah dirimu sendiri. Terbanglah setinggi yang kita mampu, namun jangan lupa tujuan utama mengapa kita disini. Reward is important, and the community is very important.🎯

Itulah sedikit sharing saya dipagi ini, semoga saya akan dapat menyelami bahasa saya sendiri, dan semoga bermanfaat untuk sahabat semua.

Warm regard
@munawire

Posted using Partiko Android

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  
  ·  6 years ago Reveal Comment

Hi, @munawire!

You just got a 0.01% upvote from SteemPlus!
To get higher upvotes, earn more SteemPlus Points (SPP). On your Steemit wallet, check your SPP balance and click on "How to earn SPP?" to find out all the ways to earn.
If you're not using SteemPlus yet, please check our last posts in here to see the many ways in which SteemPlus can improve your Steem experience on Steemit and Busy.