Lagi iseng beli jajan di sepan kantor, di sebuah warung kecil di pinggir jalan. Trus saya melihat di pinggir jalan ada pohon yg besar, buahnya bulatan Tentunya saya penasaran dong, saya tanya deh ama si punya sawah itu, mau nanyain buah apa itu, Ouh. ternyata itu buah kenari, tapi baru kali ini melihat buahnya secara langsung di depan hidung.dan tiap hari buah buah kenari berjatuhan ke tanah, dicuekin ama orang orang karena sama seperti saya, tidak tahu sebenarnya itu buah apa. Oleh itu, buah kenari yang berjatuhan dikumpulin, dijemur trus dibuat campuran kue.
Hmm ternyata buah kenari ada manfaatnya juga lho, ini nih manfaat kenari,
1.Mengonsumsi biji kenari setiap hari diyakini dapat mencegah kanker prostat.
- Biji kenari juga berperan memotong pertumbuhan tumor dan memperlambat pertumbuhannya.
3.Kenari kaya akan asam omega 3 dan asam alpha linoleic (ALA) yang mampu meningkatkan kinerja arteri kita dan masi banyak laen nya.