[Ina-Eng] Gejala Sederhana Difteri Yang Sering Kita Remehkan dan Berakibat Kematian (The Simple Symptoms of Diphtheria That We Often We Believe and Result in Death)

in indonesia •  7 years ago 

maxresdefault.jpg
(Sumber foto : Google)

Difteri disebabkan oleh terinfeksinya bakteri didalam tubuh manusia yang dapat menyerang bagian selaput lendir pada hidung sampai ke tenggorokan. Penyakit ini juga termasuk salah satu penyakit yang dapat menular secara cepat dan bisa mengancam jiwa.

Diphtheria is caused by the infection of bacteria inside the human body that can attack the mucous membranes of the nose up to the throat. This disease also includes one of the diseases that can be transmitted quickly and can be life-threatening.

Penyakit ini disebabkan oleh bakteri Corynebacterium diphtheriae, jika kita salah satu orang yang belum pernah melakukan vaksin makan bakteri ini akan sangat mudah menyerang tubuh kita, ada beberapa tahap penyerangan bakteri dalam tubuh kita yaitu :

  1. Melalui udara, bisa jadi kita menghirup bekas ludah atau udara yang berasal dari orang yang terkena penyakit ini.
  2. Barang yang sudah tersentuh oleh bakteri Corynebacterium Diphteriae.
  3. Sentuhan langsung luka dengan penderita difteri, atau satu jarum suntik dengan penderita.

This disease is caused by bacteria Corynebacterium diphtheriae, if we are one of the people who have never done the vaccine to eat this bacteria will be very easy to attack our bodies, there are several stages of attack of bacteria in our body namely:

  1. Through the air, we may inhale the saliva or air coming from people affected by the disease.
  2. Goods that have been touched by the bacteria Corynebacterium Diphteriae.
  3. Direct touch of wound with diphtheria sufferer, or a syringe with the patient.

Yang paling diwaspadai dari penyakit ini, terkadang saat tubuh kita sudah terkena penyakit bisa jadi tidak ada gejala atau sakit apapun. Sehingga kita tidak langsung berobat dan secara tidak sadar kita juga sudah berpotensi untuk menyebarkan penyakit ini ke orang sekeliling kita.

The most cautious of this disease, sometimes when our bodies are exposed to the disease may be no symptoms or any illness. So we do not directly seek treatment and unconsciously we also have the potential to spread this disease to those around us.

Adapun gejala yang terjadi saat kita sudah terkena Difteri sangat ringan, sehingga kita sering menyepelekan padahal lama kelamaan bisa menyebabkan kematian, diantaranya seperti adanya lapisan abu-abu yang dapat menutupi tenggorokan dan juga amandel, kemudian penderita akan mengalami demam, dan sakit tenggorokan yang dapat menyebabkan suara serak, sering mengalami lelah dan lemah, pilek yang awalnya cair lama kelamaan bisa bercampur dengan darah.

The symptoms that occur when we have been exposed to diphtheria is very mild, so we often underestimate when over time can cause death, such as a gray layer that can cover the throat and also tonsils, then the patient will have a fever, and sore throat that can cause hoarseness, often experience fatigue and weakness, cold that initially liquid can over time mixed with blood.

Itulah beberapa gejala dari Difteri yang kadang kita remehkan, mulai dari sekarang mari mewaspadai penyakit ini, dan memberitahukan ke orang sekeliling kita agar bisa lebih mewaspadai.

Those are some of the symptoms of Diphtheria that we sometimes underestimate, from now on let's be wary of this disease, and tell people around us to be more alert.

Imunisasi adalah salah satu pencegahan awal yang bisa kita lakukan, dan saya pikir juga steemit merupakan media kampanye yang baik untuk mengajak masyarakt melakukan imunisasi ulang.

Immunization is one of the early prevention we can do, and I think steemit is also a good campaign medium to invite people to re-immunize.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

terimakasih ilmunya

sama-sama suhuuu

Infonya sangat bermanfaat

alhamdulillah, terimakasih :)