Salak Condet

in indonesia •  7 years ago  (edited)

image

Salak Condet berasal dari perkebunan di wilayah Condet Jakarta Timur.
Buahnya tebal, rasanya manis dan agak kesat jika di makan.
Kulit yang tebal bersisik serta warna kulit yang coklat agak kehitaman mengkilap, ukuran buah yang saya dapatkan lumayan besar, jadi tergiur ingin memakannya.

image

Penampakan buah dalamnya saja terlihat enak bukan??...

By@vsungkar

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!