SAYA dihubungi @aiqabrago untuk meminta jadi juri dalam Indonesia Challenge#11. Artinya, ini kali kedua saya membaca naskah para stemians ini. Berbeda dengan sebelumnya, kali ini sungguh saya kesulitan menentukan pemenang lomba rutin itu.
Kesulitan itu karena sesungguhnya semua tulisan saya anggap bagus. Namun, sayangnya hanya tiga pemenang yang tersedia kali ini. Menentukan satu sampai tiga itu kesulitan tersendiri.
Lalu, apakah muncul pertanyaan semua tulisan itu bagus atau tidak? Saya jawab, semua tulisan ada kadar bagusnya. Tak ada yang sempurna. Menulis itu bukan pekerjaan tiga satuan kredit semester (SKS) di kampus. Menulis itu pekerjaan konsisten dan teliti.
Sebagus apa pun tulisan kita, pasti ada cela. Tugas kita meminimalisir cela itu sekecil mungkin. Tulisan saya pun pasti akan ada salahnya. Saya sering menyampaikan kalimat kira-kira begini dalam setiap pelatihan menulis “setelah menulis draf, jurus paling ampuh untuk mengetahui tulisanmu salah atau benar, maka berikan naskah itu ke temanmu. Pasti dia akan tahu dimana salahnya. Daftar panjang salah akan tersusun dengan rapi. Ini hakikat manusia, tau kesalahan orang lain. Belum tentu tau kesalahan diri sendiri. Ini jurus editing terbaik.”
Saya mempertimbangkan juga peserta yang sudah menang beberapa kali. Mohon maaf, meski tulisan bagus, saya mengabaikannya. Mengingat berbagi kesempatan pada stemians yang lain.
Saya sarankan, agar para pemenang dan penulis senior ini tak mengikuti lagi lomba ini. Walau tentu ini tidak ada larangan dari kurator Indonesia. Namun, hanya saran saya saja. Tujuannya, agar bisa berbagi kemenangan dengan peserta lainnya.
Peserta lomba kali inisebanyak 74 orang. Satu orang bahkan menyertakan tiga naskah sekaligus. Tentu, saya apresiasi itu. Kegigihan menulis sesungguhnya bukan soal menang dan kalah. Namun soal bagaimana menjaga konsistensi untuk menulis. Konsisten ini yang sulit.
Soal kesalahan teknis, tentu masih bertaburan. Misalnya penggunaan huruf kecil dan kapital dan lain sebagainya. Itu masih acak kadut. Tak mudah memang membenarkan ejaan yang disempurnakan itu. Tapi, saya menyarankan agar terus berlatih.
Apakah pemenang ini sempurna? Jawabannya tidak. Namun beberapa hal saya menganggap ketiganya lebih baik. Soal akan ada protes kenapa si ini menang dan si itu menang, tentu bisa panjang diskusinya. Dan, saya terbuka mendiskusikannya.
Berikut ini pemenangnya :
JUARA
- @andifirdhaus = Love Bird, Bukan Sekadar Hobi
- @dyasukma- Selamat datang, penjelajah dunia bawah laut Indonesia
- @kayya.muleeya = | Aku dan hobiku | INDONESIA CHALLENGE 11
NOMINASI
@andifirdhaus = Love Bird, Bukan Sekadar Hobi
@dyasukma- Selamat datang, penjelajah dunia bawah laut Indonesia
@kayya.muleeya = | Aku dan hobiku | INDONESIA CHALLENGE 11
@taministy = teemit Indonesia Challenge#11: "Aku Kuli Tinta, Hobiku Mencari Fakta"
@ihansunrise - Menyeduh Narasi Dalam Secangkir Kopi
@atafauzan79 = Aku & Hobiku - Otak Atik Komputer
@mushthafakamal Berawal dari Piala Dunia 1998
@mocin1993- Steemit Indonesia Challenge 11 adalah tentang “Aku dan hobiku”.
@zakir43- Aku dan Hobiku: Saya adalah Seorang Playboy Jomblo
@dilimunanzar = INDONESIA CHALLENGE 11 | Aku dan Hobiku
@sulmar- Indonesiachallenge11 (Petualangan Adalah Jalan Hidupku)
@rahmanovic - Menelusuri Beberapa Kota di Aceh Bermodalkan Bahasa Asing
@arkan #indonesiachallenge11 Aku dan Hobiku "Foto Selfie Beralih Ke Fotografer"
@nasrud = Aku dan hobiku : Part – III
Kepada seluruh pemenang saya ucapkan selamat. Bagi yang belum beruntung silakan ikut pada even berikutnya. Saya bahkan menyarankan ikut lomba lain juga, anggaplah itu mengasah ketajaman berpikir, melatih otak untuk menggerakkan tangan ke tulisan dan tentu kalau menang mendapatkan rupiah. Sesuai tulisan ini, anggaplah, apa yang stemian lakukan dalam lomba - Dari Hobi ke Rupiah, Dari Pura-pura ke Sungguhan-. Tabik.
Haha, tabik ketua. Saya sempat membaca tulisan pemenang juara satu itu, luar biasa memang postingannya.. #lageesyok
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
yg mana itu hahaa,
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Love Bird, Bukan Sekadar Hobi
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat wa tahniah kanda @andifirdhaus, kali nyoe ka bereh meurumpok honoris causa dari steemit
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Terimakasih banyak, ini benar2 menjadikan motivasi untuk saya melanjutkan menulis. Menulis, dunia yang sangat baru bagi saya. Selamat bagi pemenang yg lain, dan untuk seluruh peserta jangan patah semangat, tetap berkarya dan berbagi informasi bagi yg lain. 😃
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
selamat selamat
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat buat semua pemenang...
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
yup
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Mantap bg @masriadi. Saya ucapkan selamat untuk para pemenang. Terus semangat untuk para nominator, anggaplah itu sebagai kemenangan yang tertunda. Salam Komunitas Steemit Indonesia (KSI).
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
bener kali
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Saya suka dengan kalimat "Berbagi Kemenangan." Ini hal yang sangat penting dan belum ada diterapkan di banyak belahan dunia, tapi ada di "State of Steemit." Itulah sebabnya saya punya keyakinan bahwa kita bisa menghadirkan suasana batin baru dengan media yang dibangun di atas teknologi blockchain ini.
Semua media, termasuk media sosial sudah dikendalikan oleh spirit kapitalisasi dimana lalu lintas informasi tidak lagi menjadi jendela pikiran dan hati. Nah, di steemit ini, suasana batin yang dirindui oleh "masyarakat salam" masih ada, dan salah satu yang saya temukan hari ini adalah "Berbagi Kemenangan."
Ini jelas bukan kompetisi biasa, melainkan kompetisi "peACE-Heart." Selamat kepada juri dan kepada pemenang. Kalian bukan sekedar pemenang biasa, melainkan pemenang yang memiliki tugas untuk juga "Berbagi Kemenangan." Kemenangan apa? Kemenangan untuk menyambut dunia baru yang dipicu oleh teknologi blockchain.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
sepakat, mari berbahagia
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Salam untuk kakanda @masriadi,,, dan selamat untuk pemenang, ayoe semangat,,, kekalahan adalah kemenangan yang tertunda, saya akan tunggu tantangan berikutnya kakanda @masriadi, hehehhe
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
mantap. coba yang lebih gede lagi tantangannya tami.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
hahahaha. nanti kalau kakanda @masriadi tidak jadi juri, saya akan belajar dari kakanda, hehehe
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Mantap..pak
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Wow ...luar biasa, walaupun sy tidak ikut namun sy apresiasi atas usaha para juri.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
oooow
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
selamat kepada pemenang...en salam tabik kepada @masriadi sambo
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
salam salam bukan aneuk gureu salam ya
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Tahniah keu aduen @andifirdhaus dan juga para pemenang dan nominator lainnya.
Kalian adalah inspirasi bagi kami2 yang masih newbie.
Applause juga kepada Dewan Juri, Ketua @masriadi. You're the man, brother.
Jangan lupa follback akun baru saya ini. Akun lama ada sedikit masalah...hehehe
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
siap
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
thanks.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Penilaian yang sangat melelelahkan.. seandainya ada di dekat saya.. sudah saya beli kopi bungkus buat bang @masriadi.. 74 pesesrta di baca satu persatu.. hingga menentukan pemenang, Alhmdulillah keputusan pun keluar, dan saya ucapkan selamat kepada pemenang, kepada kurator Infldonesia dan takzim kepada dewan juri bang @masriadi.. ayo kita ngopi..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
ayok abu ngopi pancong
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat yau
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Meskipun saya belum pernah meyicipi indahnya indonesiachallenge, namun saya terus mengikuti setiap konten kontestan yang menggunakan tagar tersebut. Ada aura yang luar biasa kali ini, terutama sekali juri yang merupakan masternya menulis ( @masriadi ), yang mempunyai ide untuk memberikan kesempatan kepada pemenang lomba yang belum pernah meraih 3 besar. Salut...
Semoga akan ada inovasi lain kedepan sehingga lebij seru dan menarik.
Ada yang paling penting dan hampir terlupakan.
Selamat kepada pemenang dan seluruh peserta, kalian luar biasa
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat kepada pemenang.
Memang layak mereka sebagai pemenang aduen @masriadi.
Hana meleset sagai.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
krak
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Nice your picture shearing thank you pelese my vote
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
yes
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat kepada pemenang terus bekarya jangan patah semangat. Salam Komunitas Steemit Indonesia
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat untuk semua dan juri yang sudah kerjs keras! :)
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
mana ada keras
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Good day @masriadi I appreciate all the info and hard work thank you :) Followed
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Mantap bg
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat ya kepada yang udah menang. Tetap semangat yg belum menang.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat kepada para pemenang, semoga semakin semangat untuk menulis. Dan kepada juri bung @masriadi terima kasih sudah menjadi juri dalam challenge kali ini. Sukses semuanya :)
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
makaish ya
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
selamat untuk semua para pemenang !! :D :D
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
yup
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Jadilah penengah yang baik, yang berhak mendapatkan nilai terbaik apresasikan dengan baik
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
betul
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Hi @masriadi saya rasa ini sungguh penilaian yang cukup adil. :)
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
semoga dianggap adil oleh semua
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat untuk pemenang dan nominator.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Congratulations! Artikel anda masuk peringkat 1 kategori Tulisan Dengan Komentar Terbanyak, di 10 Besar Tulisan Hari Ini di https://steemit.com/peringkat/@puncakbukit/10-besar-tulisan-hari-ini-senin-9-oktober-2017 ..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Congratulations! Tulisan anda masuk peringkat 3 kategori Tulisan Dengan Bayaran Terbanyak, di 10 Besar Tulisan Hari Ini di https://steemit.com/peringkat/@puncakbukit/10-besar-tulisan-hari-ini-senin-9-oktober-2017 ..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
mantap
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Selamat kepada pemenang. Tntu ada yang tidak puas dengan hasilnya dan itu sih wajar. semoga dalam lomba berikutnya bisa ditebus.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
amin
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Bereh abu, menteng neu ingat loen?
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
manteunglah, na teuingat neuh sijuek di brastagi hahah
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit