Tutorial Youtube in Background iPhone atau Menonton youtube sambil membuka aplikasi lain di iPhone, dengan tips ini kamu bisa mendengarkan musik iPhone sambil chatting di iPhone kamu.
Banyak sekali smarters yang merequest untuk membuat tutorial cara mendengarkan lagu sambil melakukan aktifitas lain seperti chating dan browsing pada smartphone iPhone.
Memang iPhone belum pernah mengeluarkan fitur multi windows/minimize seperti yang sudah ada di Android saat ini, namun dengan cara berikut ini, smarters juga bisa melakukan hal yang sama layaknya pengguna Android. Yuk langsung simak dibawah ini
- Download Aplikasi Musictube
Tahap 1
Cek sumber: https://www.smartphoneku.com/cara-play-youtube-sambil-buka-aplikasi-lain-di-iphone
Cari Video Youtube & Play
Tahap 2Langsung Keluar
Setelah kamu play video youtube, maka langsung saja keluar dari aplikasi tersebut dengan cara menekan tombol "Home Button"Buka Aplikasi Lain
Smarters langsung bisa membuka aplikasi lain loh seperti safari, aplikasi sms, whatsapp, instagram dan aplikasi lainnya. Gimana ? mudah kan, yuk share ke temen-temen kamu