Keteladanan dalam berinfaq

in life •  6 years ago 

source

Halo partiko lovers....
Ada sedikit cerita yang ingin saya sampaikan dari ceramah yang saya dengar beberapa malam yang kemarin dari seorang mubaligh.

Zainal Abidin bin Hasan bin Ali yang merupakan salah satu generasi salaf, beliau setiap malam keluar rumah untuk membagikan dan meletakkan gula, gandum dan makanan didepan pintu orang-orang miskin, dan setelah selesai beliau kembali ke rumah. Sehingga orang-orang miskin terbiasa dengan hal itu. Mereka tidak tahu siapa yang telah meletakkan makanan ini.

Setelah Zainal Abidin meninggal dunia, terputuslah rezeki orang-orang miskin itu. Mereka mulai mengetahui bahwa orang yang selalu meletakkan makanan di depan pintu rumah-rumah mereka adalah Zainal Abidin, karena ketika mereka hendak memandikan jasad beliau, mereka menemukan tanda menghitam di pundaknya. Bekas itu akibat dari seringnya ia memikul makanan dan berjalan jauh membagikan makanan kepada orang-orang miskin.

Semoga dengan cerita itu kita bisa mencontoh keteladanan beliau. Walaupun tidak harus seperti beliau, dengan meringankan tangan kita saja sedikit dari hasil yang kita dapatkan. Semoga mereka bahagia apa yang sudah kita sedekahkan, walaupun itu sedikit. Terimakasih...

Posted using Partiko Android

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Hello @kriet! This is a friendly reminder that you have 3000 Partiko Points unclaimed in your Partiko account!

Partiko is a fast and beautiful mobile app for Steem, and it’s the most popular Steem mobile app out there! Download Partiko using the link below and login using SteemConnect to claim your 3000 Partiko points! You can easily convert them into Steem token!

https://partiko.app/referral/partiko

Congratulations @kriet! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :

You made more than 50 upvotes. Your next target is to reach 100 upvotes.

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Do not miss the last post from @steemitboard:

The Steem blockchain survived its first virus plague!
Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!