Meunasah (Desa/Gampong) Sebuah Identitas

in meunasah •  7 years ago 

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia meu·na·sah merupakan bangunan umum di desa-desa sebagai tempat melaksanakan upacara agama, pendidikan agama, bermusyawarah, dan sebagainya (di Aceh).

Meunasah hanya terdapat di Aceh, dimana asal katanya berasal dari nama Madrasah pada zaman tempo dulu sebagai mana yang saya kutip dari artikel musbir.blogspot.co.id

Sahabat Steemit.

Pernahkah terlintas dalam pikiran bahwa apa yang menjadi gagasan awal sehingga bangunan tersebut menjadi Icon bagi sebuah desa di Aceh.

image

Jika dilihat dari fungsi berdasarkan dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, sebagaimana yang telah tersebut diatas membuktikan bahwa ide dan gagasan tersebut merupakan patut kita angkat jempol kepada sang pemilik ide dan gagasan.

Seiring dengan program pemberdayaan desa yang di gagas selama pemerintahan Joko Widodo (Presiden) & Jusuf Kalla (Wakil Presiden) Republik Indonesia. Desa memiliki dana yang cukup untuk membangun infrastruktur yang mandiri sehingga membuat seluruh Kepala Desa khususnya di Aceh memanfaatkannya guna merenovasi bangunan yang menjadi sebuah simbol tersebut secantik dan seindah mungkin.

image

Sebagai penduduk pribumi Aceh, saya @fahmiubit berharap agar bangunan yang sudah memiliki sejarah panjang tersebut bisa dijaga sebagai sebuah kebudayaan.

Apalagi jika mendengar sejarah dari orang yang pernah terlibat langsung dalam proses pendirian bangunan yang bernama Meunasah tersebut sangat luar biasa. Dari situ juga awal mula nama Gotong Royong muncul sehingga persatuan dan kebersamaan muncul dalam mewujudkan suatu identitas.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Seiring dengan adanya dana desa, musyawarah desa sedikit demi sedikit bergeser ke meja kopi, tidak lagi di meunasah.

Memanfaatkan secara positif tidak apa-apa, asal jangan sampai musyawarah di meja kopi merencanakan peugala meunasaha

Congratulations @fahmiubit! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of upvotes
Award for the number of upvotes received

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

By upvoting this notification, you can help all Steemit users. Learn how here!

Thanks you. Please guide to better understand @steemitboard