Assalamu'alaikum Wr. Wb.
SIRI SATU
- Dinamakan SYAREAT = Menyembah Allah Ta’ala dengan perbuatan, mengerjakan apa yang diperintahkan dan meninggalkan apa yang dilarang oleh Rasulnya (Al-Quran dan Sunnah)
- Dinamakan TAREKAT = Menyembah Allah Ta’ala semata dengan ilmu dan amal yang diketahuinya.
- Dinamakan HAKEKAT = Memandang Allah Ta’ala dengan cahaya yang dipancarkan oleh Allah Ta’ala di Hati Sanubari yang dinamakan Sirullah
- Dinamakan MAKRIFAT = Meliputi seluruh tubuh yaitu Hakekat Allah : Kun, Hu, Dzat.
SIRI DUA
- Adapun SYAREAT = Menjadi tauladan dan tubuh bagi kita
- Adapun TAREKAT = Menjalankan kerja Syareat
- Adapun HAKEKAT = Menjadi kunci kita menghadap Allah
- Adapun MAKRIFAT = Melihat sesuatu tanpa hijab dinamakan juga Amar Nizam.
SIRI TIGA
- SYAREAT = Air di dalam tubuh kita, sebab itu kita bisa berkata-kata
- TAREKAT = Angin di dalam diri kita, sebab itu kita bisa bernafas
- HAKEKAT = Tanah di dalam tubuh kita, sebab itulah kita boleh tetap
- MAKRIFAT = Api di dalam tubuh kita, sebab itulah kita boleh mengetahui lebih.
SIRI EMPAT
- Ilmu SYAREAT = Dinamakan Sirullah, ibadahnya adalah Nurul Hadi
- Ilmu TAREKAT = Dinamakan Ayan Sabitah, ibadahnya adalah Sirul Asral
- Ilmu HAKEKAT = Dinamakan Sirr Hayan, ibadahnya adalah Sirrul Iman
- Ilmu MAKRIFAT = dinamakan Gaibul Guyub, ibadahnya adalah Sirrul Islam
SIRI LIMA
- SYAREAT = Zuhud
- TAREKAT = Nur
- HAKEKAT = Ilmu
- MAKRIFAT = Wujud
SIRI ENAM
- Ilmu SYAREAT = Dari Usuluddin
- Ilmu TAREKAT = Dari Tasawuf
- Ilmu HAKEKAT = Dari Tauhid
- Ilmu MAKRIFAT = Dari Usul Muftahul Guyub
SIRI TUJUH
- SYAREAT = Daging, Darah, Tulang, Urat, yang dinamakan Manusia
- TAREKAT = Tanah, Air, Api, Angin yang dinamakam Insan
- HAKEKAT = Ujud, Ilmu, Nur, Syuhud yang dinamakan Syaiun (Muhammad)
- MAKRIFAT = Dzat, Sifat, Af’al, Asma yang dinamakan Allah
SIRI DELAPAN
- Ibadah orang SYAREAT = Mengerjakan segala Rukun Islam yang lima
- Ibadah orang TAREKAT = Mengerjakan SYAREAT + Taubat, Syukur, Tawakkal, Tahmid, Tawadha’, Harap, Ridha, Sabar, Ikhlas
- Ibadah orang HAKEKAT = SYAREAT + TAREKAT + Mengesakan Af’al Allah, mengesakan Asma Allah, Mengesakan Sifat Allah dan Mengesakana Dzat Allah.
- Ibadah orang MAKRIFAT = SYAREAT + TAREKAT + HAKEKAT + Mujahadah, Muraqabah, Muqaballah, Musyahadah, Tawajuh dan Tafakur
SIRI SEMBILAN
- Ikhlas orang-orang SYAREAT itu dinamakan ikhlas Mubtadaq
- Ikhlas orang-orang TAREKAT itu dinamakan ikhlas Mutawwasit
- Ikhlas orang-orang HAKEKAT itu dinamakan ikhlas Muntaha
- Ikhlas orang-orang MAKRIFAT juga dinamakan ikhlas Muntaha
SIRI SEPULUH
- Jalan SYAREAT = Jalan orang-orang Awam
- Jalan TAREKAT = Jalan orang-orang Khas
- Jalan HAKEKAT = Jalan orang-orang Khas ul Khas
- Jalan MAKRIFAT =Jalan orang-orang Khawas
SIRI SEBELAS
- SYAREAT = Af’al Allah
- TAREKAT = Asma Allah
- HAKEKAT = Sifat Allah
- MAKRIFAT = Dzat Allah
SIRI DUABELAS
- SYAREAT = Ilmu Yakin
- TAREKAT = Ainul Yakin
- HAKEKAT = Haqqul Yakin
- MAKRIFAT = Akmal Yakin
SIRI TIGA BELAS
- SYAREAT = Dzahir
- TAREKAT = Batin
- HAKEKAT = Akhir
- MAKRIFAT = Awal
SIRI EMPAT BELAS
- SYAREAT = Muhammad Dzahir
- TAREKAT = Muhammad Batin
- HAKEKAT = Muhammad Akhir
- MAKRIFAT = Muhammad Awal
SIRI LIMA BELAS
- Cara zikir SYAREAT = Dengan Lidah
- Cara zikir TAREKAT = Dengan Hati
- Cara zikir HAKEKAT = Dengan Nyawa
- Cara zikir MAKRIFAT = Dengan Rahasia
SIRI ENAM BELAS
- Pekerjaan SYAREAT = Dikatakan oleh Lidah dan dikerjakan oleh Hati
- Pekerjaa TAREKAT = Hati yang mengerjakan baik atau jahat
- Pekerjaan HAKEKAT = Nyawa yang mengerjakan baik atau jahat
- Pekerjaan MAKRIFAT = Rahasia yang mengerjakan baik atau jahat
SIRI TUJUH BELAS
- Rumah SYAREAT = Lidah
- Rumah TAREKAT = Hati
- Rumah HAKEKAT = Budi
- Rumah MAKRIFAT = Roh
SIRI DELAPAN BELAS
- Adab orang SYAREAT = Orang-orang yang berdiri dengan tanda-tanda kenyataan
- Adab orang TAREKAT = Orang-orang yang berzikir tanpa tanda, hanya karunia Allah
- Adab orang HAKEKAT = Orang-orang yang haknya dan hak Allah
- Adab orang MAKRIFAT = Orang-orang yang mengetahui perkataan dan maqam
SIRI SEMBILAN BELAS
- Sembahyang orang SYAREAT = Tubuhnya yang menyembah Allah
- Sembahyang orang TAREKAT = Hatinya yang menyembah Allah
- Sembahyang orang HAKEKAT = Nyawanya yang menyembah Allah
- Sembahyang orang MAKRIFAT = Wahadatul wujud yang menerima sembahnya, inilah sembahyang para Nabi, Wali Allah, Ahli sufi dan orang Kamil dan Mukamil
SIRI DUA PULUH
- Pintu SYAREAT = Mata
- Pintu TAREKAT = Dua lubang hidungnya
- Pintu HAKEKAT = Dua biji mata
- Pintu MAKRIFAT = Di antara mata putih dan mata hitam
SIRI DUA PULUH SATU
- Martabat SYAREAT = Alam Roh
- Martabat TAREKAT = Alam Malakut
- Martabat HAKEKAT = Alam Jabarut
- Martabat MAKRIFAT = Alam Lahut
SIRI DUA PULUH DUA
- Tujuan SYAREAT = Agar Hatinya ada Nur
- Tujuan TAREKAT = Agar Dirinya dan Nyawanya jadi mulia
- Tujuan HAKEKAT = Agar dapat memisahkan antara Hak dan Batil
- Tujuan MAKRIFAT = Agar dapat derajat Saddikin
SIRI DUA PULUH TIGA
- SYAREAT = Ibarat buih
- TAREKAT = Ibarat ombak
- HAKEKAT = Ibarat laut
- MAKRIFAT = Ibarat air
Wassalam
I have a feeling I read this article somewhere else. Deja vu!
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Hi! I am a robot. I just upvoted you! I found similar content that readers might be interested in:
http://minalawwali-walakhiri.blogspot.com/2014/08/23-siri-syariat-tarekat-hakekat-makrifat.html
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by sami from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.
If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit