Tangse View from Puskesmas Tangse

in panaroma •  7 years ago 

Tangse sebuah kecamatan di pedalaman Kabupaten Pidie yang memiliki hawa sejuk dengan kota kecilnya yang mempunyai panorama alam yang sangat indah terletak di lintasan Pidie - Meulaboh.

Selain pemandangannya yang indah, Tangse juga sangat terkenal dengan duriannya, pada musim panen durian, banyak durian dari daerah lain yang dibawa ke Banda Aceh memakai nama "Durian Tangse". Bagi anda pecinta durian dan panorama alam yang asri dan indah, Tangse adalah salah kota yang wajib Anda Singgahi.

IMG20180108111717.jpg

View Tangse dari lantai 2 Tangse Public Health Center

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!