Pesona Pasir Putih di Pantai Utara Aceh Besar

in pantai •  7 years ago 

20180322_114418.jpg

Pesonanya sungguh menakjubkan. Pasirnya berwarna putih berlian dengan hamparan pemandangan begitu luas. Pohon berumbang tumbuh berjejer di sepanjang garis pantai. Gugusan Pulau Sabang membentang indah di sisi barat pantai ini.

Pengunjung sering menyebutnya pasir putih. Berada di Lhok Mee, kawasan Lamreh, Krueng Raya, Aceh Besar. Objek wisata pantai ini menjadi tempat favorit bagi wisatawan lokal maupun mancanegara saat berkunjung ke Banda Aceh.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Selamat menikmati ke indahan alam