Assalamu'alaikum wr_wb..
Hai teman steemit semua, pada kesempatan ini saya ingin memperkenalkan diri saya kepada teman-teman steemit terlebih dahulu. Mungkin ada beberapa teman-teman yang sudah mengenal saya maka izin saya memperkenalkan diri kembali karena ada teman-teman yang belum kenal dengan saya. Seperti kata pepatah lama "tak kenal maka tak sayang". Begitu juga dalam aktifitas di Steemit, tak kenal maka tak dibaca, tak baca maka tak di vote.
Langsung saja..nama saya Fatimah Asih, panggilan saya Fatimah atau Asih. aktifitas saat ini sebagai pelajar dan mengajar. Saya sekarang masih dalam masa mempelajari atau mendalami ilmu-ilmu, terutama ilmu agama. Dan saya mulai mengajar mulai dari selesai kuliah hingga kini. Saya menamatkan studi S1 di FKIP Matematika Universitas Al Muslim Bireuen pada bulan September 2016.
Saat ini saya tinggal di Peudada, Kab. Bireuen - Provinsi Aceh.
Pertama sekali saya mendengar nama steemit dari seorang sahabat saya. Dia menjelaskan sedikit banyaknya bagaimana steemit bekerja. Katanya berbeda dengan media sosial lain, steemit memberikan reward kepada pengguna yang aktif menuliskan tulisan di blog dari para pengguna Steemit lainnya.
Secara pribadi saya senang bisa mengenal steemit. Karena sangat bermanfaat. Semangat menulis dan silaturrahmi bersama teman-teman tetap terjaga melalui respon melalui karya-karya di blog Steemit. Steemit juga memberikan kita ruang untuk berkarya.
Dan saya sangat berharap adanya informasi dari teman-teman dapat mempelajari banyak ilmu nantinya pun demikian dengan informasi-informasi yang saya paparkan hendaknya berguna bagi saya dan bagi teman-teman nantinya.
Atas perhatian teman-teman saya ucapkan banyak terimakasih....😊
Salam saya
@asih 😊😉☺
Hallo, hai @asih.. Selamat gabung di Steemit! Senang melihat anda gabung di sini.. telah diupvote yah.. ;-]
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
welcome to the community steemit
@lopezdacruz
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Thank you @lopezdacrus
Pleace vote back to me..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit