MESJID RAYA BAITURRAHMAN ACEH

in photography •  6 years ago 

image
Aceh merupakan daerah Istimewa dalam sumbangsihnya untuk kemerdekaan republik indonesia, bangsawan aceh kala itu terlalu banyak mengorban diri harta untuk membantu indonesia maju dan kokoh menjadi negara kuat didunia setelah penjajahan belanda.
gambar saya ini berdiri di dekat menara terpisah di depan mesjid kebanggaan orang aceh. dimana dlam sejarah menara ini sebuah sejarah kematian jendral kohler penjajah belanda kala itu.
image

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!