Sunbathing Crabs - Kepiting Berjemur [Silampung Photography]

in photography •  7 years ago  (edited)

Hunting Photo Location - Berburu Lokasi Foto

"Tak bisa ke lain hati", mungkin kalimat tersebut yang cocok buat saya. Sudah mencoba berburu foto di berbagai tempat nuansa alam, Pantai lah yang tetap menjadi pavorit. Seperti saat ini, lokasi saya berburu foto adalah di sebuah pantai yang lumayan terpencil. Tak ada pengunjung dan untuk kemari, kita harus tracking selama 30 menit. Ialah pantai Lhok Keutapang Cut, berlokasi di Ujung Pancu, Aceh, Indonesia.

"I Can not move to another heart", maybe that sentence can describe my heart. How can? I Already try to hunting nature place for hunting photos, but the Beach is still my favorite. Like now, my location for photo hunting is in hidden beach. There is no visitors and getting here, we have to tracking for 30 minutes. It is Lhok Keutapang Cut beach, located at Ujung Pancu, Aceh, Indonesia.

Lhok Keutapang Cut - Pantai Lhok Keutapang Cut.

Pagi-pagi sebelum panas terik, saya ditemani salah seorang kawan, naik sepeda motor menuju Ujung Pancu. Setelah sampai di pos kebun warga, kami parkir dan bersiap untuk treking. Treking tidak lama, cenderung menurun. Jalan yang kami lalui adalah jalan hutan. 30 menit lamanya kami berjalan, hingga deburan ombak terdengar sayup dan angin laut terasa menerpa wajah. Tak lama, kamipun sampai. Setelah istirahat sejenak, saya mulai berburu objek. Akhirnya kepiting-kepiting mati ini pun menjadi jawaban pencarian saya.

Me and myfriend ride motor bike. We go early morling to Ujung Pancu. After arriving at the parking area, we preparefor treking. Treking track is not so far, tends to decline way in the jungle. 30 minutes we walk, until the hear sound of waves and wind of the sea breeze on my face. Soon we arrived. After a short break, I began to hunt for objects. Finally I decide some dead crabs became my photos object.

Beach Crabs - Kepiting-kepiting Pantai

Kepiting-kepiting mati ini banyak saya jumpai di atas bebatuan. Saya mencoba memilah dengan hati-hati. Sedikit saja salah memegang, ia akan rusak. Tentu saya menyusun sedemikian rupa sehingga terlihat alami. Dan inilah hasilnya :)

These crabs has dead. I found many this crabs on rocks. I tried to sort carefully. A little misplaced, it will be broken. Of course I compose for that looks natural. And here's the result :)






Camera :

Canon EOS 1100D
Standart Lens - Auto Focus

Salam Kaki Lasak, Kemanapun Kaki Dilangkahkan

Follow Me :
Steemit @ kakilasak
Facebook @ husaini_sani
Instagram @ ucok_silampung & @ kaki_lasak
Whatsapp +6282166076131

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Sad they are dead. Do you know why?

Pictures look great! What camera did you use?

Cheers,
Adrian
a0.png

I dont know, maybe crab change shell
Tq, i use Canon EOS 1100D Standart Lens auto focus

Bak kamoe nyan bieng pho dikheun

Ga di makan kan bg haha

Ya, ga dimakan lah. Itu bukan jenis kepiting yg bisa dimakan di kampung saya. Tp di tempat lain kepiting ini dimakan

Foto 2 kepiting yang cantik dan menarik

Makasih ':)

Kamera baru Alhamdulillah..

Yoiii

sudah jodoh sama laut makanya tidak bisa beralih kelain bg @kakilasak

Hehe iya kyknaa haha

Mantap bang

Tak bisa ke lain hati...hati dah dikunci tuk kk Indri 😂😎😍

@kakilasak selalu top markotop photonya..