If you are anxious then your best friend is the solution

in photography •  7 years ago 

We are born in this world empty, have no clothes, no possessions, no knowledge. Along with the passage of time we all moved into adulthood where already provided enough knowledge so that we can survive in the world. Life is simple, just eating, sleeping and moving. But in going through it need serious seriousness. The most important thing in this life I think is a friend, I do not care how well, and as bad as what friends I have. As long as they are still included in my human category with the door open will welcome them to be my best friend.

No need for big capital to make us happy, just with a simple coffee capital sold 10,000 IDR and two packs of cigarettes that is enough for us to open an interesting chat.

The most interesting thing about friendship is, when you feel sad then friends will cheer him up, when you feel happy then all will feel happy. Companions are a unity, where when there is a friend who is sad then all feel sad, and vice versa.

To have friends does not need to look at age, rich and poor, and from which region he comes from. Because with a difference then the best friend will have a sparkle of color that is so brilliant.

The moment was even more beautiful when the lunch time came, with a simple style with a grass mat. As well as each other mutually offer side dishes that are not preferred to all that is around them. I can guarantee 100% without friends of this world is quiet.


Photo Taken By Redmi 4A


BAHASA 

Jika kamu gelisah maka sahabat adalah solusinya

Kita terlahir didunia ini dalam keadaan kosong, tidak memiliki baju, tidak memiliki harta, tidak memiliki pengetahuan. Seiring dengan berjalannya waktu kita semua beranjak menjadi dewasa dimana sudah dibekali pengetahun yang cukup supaya kita mampu bertahan hidup didunia. Hidup itu sederhana, hanya makan, tidur dan bergerak. Namun dalam menjalaninya butuh kesungguhan yang cukup serius. Hal yang paling penting dalam kehidupan ini menurut saya adalah sahabat, saya tidak peduli sebaik apa, dan seburuk apa sahabat yang saya miliki. Selama mereka masih masuk dalam katagori manusia saya dengan pintu terbuka akan menyambut mereka menjadi sahabat saya. 

Tak perlu modal besar untuk membuat kami bahagia, hanya dengan modal kopi sederhana yang dijual 10,000 IDR serta dua bungkus rokok itu sudah cukup bagi kami untuk membuka obrolan yang menarik.

Hal yang paling menarik dari persahabatan adalah, ketika kamu merasa sedih maka sahabat akan menghiburnya, ketika merasa senang maka semua akan terasa senang. Sahabat itu suatu kesatuan, dimana ketika ada sahabatnya yang sedih maka semua merasa sedih, dan begitupun sebaliknya.

Untuk memiliki sahabat tidak perlu memandang usia, kaya dan miskin, serta dari wilayah mana dia berasal. Karena dengan adanya perbedaan maka sahabat akan memiliki kilauan warna yang begitu cemerlang.

Momen terasa semakin indah ketika tibanya waktu makan siang, dimana dengan gaya sederhana dengan alas rumput. Serta satu sama lain saling menawarkan lauk yang tidak disukai kepada semua yang ada disekitar mereka. Saya berani jamin 100% tanpa sahabat dunia ini kan sunyi.






Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!