Poetry: Hujan turun membasahi bumi membuat diriku dingin sekali.

in poetry •  6 years ago 

Malam ini hujan turun lagi.
Seperti malam-malam sebelumnya.
Hujan turun membasahi bumi.
Membuat diriku ingin tidur saja.

Seandainya aku bisa berada di sampingmu.
Tentu tubuhku akan hangat dipeluk olehmu.
Namun kau berada jauh tiada disini di dekatku.
Hanya tiang listrik yang bisa ku peluk menggantikanmu..

Wahai kekasihku yang jauh di seberang sana.
Pulanglah kemari untuk menemani diriku.
Jangan lagi kau tunda untuk dapat kita bersua.
Jangan sampai hujan reda membuat kita tak bisa melepas rindu.

Wahai kekasih hati yang selalu ku nanti.
Hari-hariku sungguh sangat tersiksa tanpamu.
Pulanglah segera agar rinduku bisa terobati.
Jangan kau biarkan tiang listrik terus memelukku..😊.

image
image

Good poetry.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Congratulations @dindameutuwah! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :

You published your First Post

Click on the badge to view your Board of Honor.
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Do not miss the last post from @steemitboard:

SteemitBoard Ranking update - Steem Power, Followers and Following added

Support SteemitBoard's project! Vote for its witness and get one more award!

You got a 28.27% upvote from @moneymatchgaming courtesy of @dindameutuwah! Please consider upvoting this post to help support the MMG Competitive Gaming Community.

Hi, if you would like to join the English Premier league contest, Click here - https://steemit.com/giveaway/@jmehta/round-9-round-1-premier-league-predictions :)