Setelah diskusi bertajuk "Ketika Hoaks Merajalela, Seniman di Mana?" dengan pembicara Bang Mustafa Ismail dan Pak Weye dan dimoderatori Bang Jeffrey Sumampaouw, saya baca puisi.
Selain saya, ada juga Willy Ana, Bang Ireng Halimun dan lainnya juga turut memeriahkan dengan pembacaan puisi dan bernyanyi hingga tengah malam.
Ada atau tidak adanya hoaks, seniman harus terus berkarya sesuai dengan bidang dan profesi kesenimanannya.
#poetry #puisi #share2steem #literasi #martoartcenter #hoax #penyair #sastrawan
sembadaiman