​Aceh Utara Bangun Waduk Rakasasa Bernilai Rp1,6 Triliun

in promosi •  7 years ago 

Pembangunan waduk dengan anggaran sekitar Rp1,6 triliun tersebut diharapkan mampu mengatasi kekeringan dan mencegah banjir di sembilan kecamataan sekitarnya.

waduk kertoe tepat nya di bangun di blang pante,paya bakong,aceh utara.
Karena itu sembilan kecamatan rawan banjir di antaranya Paya Bakong, Pirak Timur, Matangkuli, Tanah Luas dan Lhok Sokon, bisa teratasi.

Sandaran Kiri Dan kanan.
image

Sandaran kanan bendungan kertoe
image
Kemudia kebutuhan air irigasi untuk 45 ribu hektare (ha) lahan sawah di kawasan setempat bisa terpenuhi. Dengan demikian kebiasaan kekeringan lahan sawah saat musim tanam dapat teratasi sehingga tidak berakibat puso atau gagal panen.

Sekian pembahasan tentang bendungan Kerto Di Aceh Utara.

image

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!