Orang yang kurang bersyukur ternyata bukan hanya di dunia nyata saja ... Ternyata ada juga di dunia Maya , memang betul penyebab pertamanya adalah krisis ekonomi , keterpurukan krisis itu bisa merubah sifat orang yang tadinya memiliki sifat positif menjadi sifat negatif dengan cepat. Krisis itu yang merasakan bukan hanya orang kecil saja , terkadang orang besar pun mengalami krisis ekonomi.
Ya saya sebagai orang kecil saya hanya bersyukur walaupun krisis itu melanda saya saat ini. Tantangan saya adalah harus berpikir bagaimana cara
Menanggulanginya saat krisis itu melanda saya, tapi tidak menggunakan cara negatif atau cara-cara kotor lainnya, Saya pun yakin ini adalah ujian kecil dari Tuhan yang maha esa (Allah.SWT) dan kita patut bersyukur karena Tuhan masih sayang dan mau bercanda kepada kita.
Perlu di ingat Kar-ma itu Berlaku buat siapa saja , Kar-ma dalam bahasa saya adalah Karya Manusia , jika baik maka timbulnya Baik , Jika kita Jahat maka timbulnya jahat.
Yah walaupun sekurang apapun kita harus Bersyukur .
"Tidak Punya Mobil Alhamdulillah masih Motor"
"Tidak Motor Alhamdulillah masih Punya sepeda "
"Tidak Punya sepeda Alhamdulillah masih punya kaki"
"Tidak punya kaki Alhamdulillah masih Punya Nafas"
"Tidak punya Nafas ? Innalilahi wa innailaihi rojiun, besok di kubur 😊"
Jadi kita hidup di dunia ini haruslah serba bersyukur , jangan coba-coba kita kurang bersyukur , jika kita kurang bersyukur akan timbul dampak yang buruk buat kita.
Media Maya pun jangan kita coba-coba untuk melampiaskan rasa kurang bersyukur kita. Walaupun kita mendapatkan penghasilan kecil di dunia maya itu sudah cukup! kita rasakan rasa bersyukur itu. insyaallah berkah .
Bersyukur membuat kita bahagia.
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Gowes 🚲 terus cape deh 🤦
Sy bersyukur, Alhamdulillah masih punya sepeda (sementara semua orang di kampung Prj pada punya motor, satu rumah minimal punya satu motor)
Sy bersyukur masih punya suami yang selalu berjanji akan membelikan sepeda motor jika harga SBD/Steem melambung tinggi, entah kapan ... 🤔😊
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit
Salam sejahtera..
Downvoting a post can decrease pending rewards and make it less visible. Common reasons:
Submit