Why do people dream?

in science •  7 years ago  (edited)

tidur-dan-mimpi-700x467.jpgSource Image

Hi buddy. . .

This time I will write about dreams. I was inspired to write about dreams because the question arises in my heart, why do people dream? Anyone know the answer? If not, I'll answer it with an article I wrote below.

Many people wonder why dreams exist in human sleep? Some consider dreams a myth, but others seek answers scientifically.

"Why do people dream?" "Why, why and Why?"

Before answering that question I would expose the opinion of a sleep researcher Robert Stickgold of Harvard Medical School. According to sleep when beneficial to humans, because sleep is useful to organize information in the brain and optimize body functions.

When sleeping information will be collected so that the learning process more smoothly, stimulate the immune system so that the disease can be resisted, and regulate emotions.Source

Meanwhile, a researcher, Robert Lawrence mentions that dreams help build human creativity, dreams take basic elements and then combine them and produce radical differences.

750xauto-9-penjelasan-unik-tentang-mimpi-yang-pernah-kamu-alami-selama-tidur-1504309.jpgSource Image

Surely the two researchers' answers have not been able to answer the question, "Why do people dream?"

According to experts, dreams arise because human nerve cells still work while sleeping because it comes a dream.

But sometimes the dream is also caused by the stimulation of human organs as well as holding back the water, therefore the dream is sometimes closely related to what is felt and experienced by humans during sleep, and before Source

** When dreams occur? **

As reported by CNNIndonesia, there are four stages that must be passed by humans to start dreaming during sleep is; stage N1 (light sleep), N2 (moderate sleep), N3 (deep sleep), and stage R (REM or Rapid Eye Movement). When will humans dream? Humans dream when entering the stage of rapid eye.

These four stages will rise and fall during your sleep. When you sleep soundly and wake up, then you will easily remember the contents of your dreams, but if awakened during light sleep, then you will be very difficult to remember a dream. It is due to the emotional intensity that depends on the person's impression of the dream.

Bahasa Indonesia

tidur-dan-mimpi-700x467.jpgSource Image

Halo sahabat. . .

Kali ini aku akan menulis tentang mimpi. Aku terinpirasi untuk menulis tentang mimpi karena timbul pertanyaan di hatiku, kenapa manusia bermimpi?

Ada yang tahu jawabannya? Jika tidak, aku akan menjawabnya dengan sebuah artikel yang aku tulis di bawah ini.

Banyak orang bertanya-tanya, kenapa mimpi hadir dalam tidur manusia? Sebagian menganggap mimpi sebagai mitos, namun sebagian lainnya mencari jawaban secara ilmiah.

"Kenapa manusia bermimpi?" "Why, why and Why?"

Sebelum menjawab pertanyaan itu aku akan memaparkan pendapat seorang peneliti tidur Robert Stickgold dari Harvard Medical School. Menurutnya tidur saat bermanfaat bagi manusia, karena tidur berguna untuk mengatur informasi di otak dan mengoptimalkan fungsi tubuh.

Saat tidur informasi akan dikumpulkan sehingga proses belajar lebih lancar, merangsang sistem imun sehingga penyakit bisa dilawan, dan mengatur emosi.Source

Sementara itu, seorang peneliti, Robert Lawrence menyebutkan bahwa mimpi membantu membangun kreativitas manusia, mimpi mengambil elemen dasar dan kemudian akan menggabungkannya dan menghasilkan perbedaan yang radikal.

750xauto-9-penjelasan-unik-tentang-mimpi-yang-pernah-kamu-alami-selama-tidur-1504309.jpgSource Image

Tentunya jawaban kedua peneliti tersebut belum mampu menjawab pertanyaan, "Kenapa manusia bermimpi?"

Menurut para ahli, mimpi muncul karena sel saraf manusia masih bekerja saat tidur oleh sebab itu muncul mimpi. Namun terkadang mimpi juga diakibatkan karena rangsangan organ tubuh manusia seperti halnya menahan buang air, oleh sebab itu mimpi terkadang erat kaitannya dengan apa yang dirasakan dan dialami manusia saat tidur, dan sebelumnya Source

Kapan mimpi terjadi

Sebagaimana dilansir CNNIndonesia, ada empat tahap yang harus dilalui manusia untuk mulai bermimpi saat tidur yaitu; tahap N1 (tidur ringan), N2 (tidur sedang), N3 (tidur dalam), dan tahap R (REM atau Rapid Eye Movement).

Kapan manusia akan bermimpi? Manusia bermimpi saat memasuki tahap rapid eye.

Keempat tahapan ini akan naik dan turun selama anda tidur. Saat anda tidur nyenyak dan terbangun, maka anda akan mudah mengingat isi mimpi anda, namun jika terbangun saat tidur ringan, maka anda akan sangat sulit mengingat mimpi. Hal itu diakibatkan karena intensitas emosional yang bergantung pada kesan orang tersebut terhadap mimpi tersebut.

Link reference

  1. https://hellosehat.com
  2. http://ilmupengetahuanumum.com
  3. http://nationalgeographic.co.id
  4. http://cnnindonesia.com
  5. http://kompas.com
  6. https://m.brilio.net
    DQmNkymMtPPUtceEoszneFBmH5S5Y6tVm1aB88sX3sCQDkS.jpeg
Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE STEEM!
Sort Order:  

Ill sleep on it

hehhe.. wow, are u serious?

baru tahu.... Makasih @fadhilaceh udah mau berbagi info yang sangat bermanfaat ini... Kalau bisa perbanyak postingan yang kayak gini

saya juga baru baca yang beginian....

Saya tidak tau sebelumnya... Thank bro

sama....syaa juga baru tau .